Apa beda spanduk dan baliho

Gokasima.com | Perbedaan Banner dan Spanduk | Istilah Banner, Spanduk dan Baliho dalam dunia digital printing merupakan istilah yang masih ambigu dalam definisinya. Orang percetakan juga memiliki pengerian yang variatif terhadap ketiga istilah tersebut. Begitu juga konsumen percetakan terkadang memiliki pengertian sendiri yang terkadang kontroversi dengan pengertian orang percetakan yang terkadang menimbulkan salah paham (kontrasepsi), ops s alah yah.. bukan kontrasepsi, maksud saya kontra persepsi.

Show

Saya juga masih bingung apa sih bedanya istilah spanduk dan banner atau baliho? apa itu spanduk, apa itu banner, dan apa itu baliho. Nah karena itu saya coba posting di facebook Group Belajar Percetakan "menurut para master, pemahaman yang tepat bedanya spanduk, banner, baliho itu apa? (diposting pada tanggal 2 November 2020 pukul 19.56)

Postingan tersebut mendapat 46 komentar dan Inilah rangkuman  jawaban perbedaan istilah spanduk, banner dan baliho Versi Group Belajar Percetakan sebagai berikut :

 

Apa beda spanduk dan baliho

Awam biasanya spanduk "panjang rebah", banner "panjang berdiri", baliho "pendek besar bisa rebah bisa berdiri".Spanduk, Banner, Baliho, bisa dari tinta/bahan apapun (tinta air/minyak, bahan kertas/plastik/sintetis), sama kaya sablon, asal jangan bahan es batu.

 

Setahuku baliho itu media promosi yg seukuran meja tenis tapi ada juga yg seukuran lapanganbadminton. Spanduk  itu biasa dari bahan kain..

klo sepanduk mostly bahan pakai kain klau banner palstik.. klo baliho bahannya dari kue tar..

 

Tetep aja. konsumen awam mnyebutnya banner. Hehe

Samo be klu di kampung saya

Biasanya sih sama aja, tinggal kegunaannya untuk apa. Bahan yg sering digunakan biasanya yg Murmer itu Flexy China, kalau yg agak mahal Flexy Korea.

Kalau standar di percetakan sya Kasima Grafika spanduk memanjang misal 2 x1, 3 x 1 dst kalau baliho pisisinya berdiri ukuran simetris misal 2 x 1.5, 3 x ,2, kalau banner ukuran kecil berdiri misal 1.6 x 0.6, 80 x 60 dst .

Spanduk dibentangkan, Banner dikibarkan, Baliho didirikan

ga usah bingung, ga perlu di pusingkan, bilang aja bahan nya sama, tinggal mau cetaknya ukuran brp sesuai kan ukuran tempat pasang, beres, wkwkwk.

Tinggal tanya ukuran brp, mau pasang dimna...

 

Spanduk+Banner itu sama tp beda bahasa, klo Baliho itu spanduk/banner yg berlebih ukurannya (besar/luas)

Bahasa awam di Desa saya.. Spanduk: bentuknya panjang horizontal ukuran rata2 L.100-160cm x P.300-600m
Banner : bentuknya tegak vertikal Rata2 ukuran L.60-80cm x P.160-180cm
Baliho : Bentuknya sedikit petak dengan ukuran jumbo rata rata 3x4m
Billboard : Bentuk panjang dan lebar Rata2nya UK 3-5m x 8-10m,  
Itu di desa saya untuk bahan MMT..

Tergantung isi gan. spanduk biasanya berisi selogan atau berita atau pengumuman yg perlu diketahui umum.
Banner biasanya berisi promosi.  baliho sebenernya masuk ke banner juga cuma istilahnya banner itu baliho yg disederhanakan. 
kalo ada informasi yg kurang atau masih bingung saran si bisa cek google om.

Yg bener baligho bukan baliho

 

Sama2 flexy cina, Kalo orang awam bilang spanduk, Kalo orang pinter bilang banner, Kalo orang lapangan bilang baliho, Kalo orang tua bilangnya gambar

 

Saiful Falah:  bang bisa pesan spanduk yang ada GAMBAR untuk di jadikan BALIHO

 

Sepanduk = bahasa indonesia, Banner = bahasa inggris, baliho = papan iklan besar

Spanduk = biasanya digantung atau ditempel di dinding, bentuknya secara umum memanjanh ke samping
Banner = berdiri sendiri ditempat khusus, biasanya memanjang ke atas.
Baliho = secara tempat mirip kayak banner, ada tempat khusus tetapi bisa memanjang ke samping atau ke atas, ukuran lebih besar dari banner.

Apa beda spanduk dan baliho

Kalau dalam advertising Spanduk, baliho, banner, Billboard Adalah mengacu Pada ukuran Serta pemasangan ,selain itu hubungan Sewa tempat Dan pajak.  Kalau dalam percetakan yg jadi acuan/*patokan di cetak Di media Apa ? Outdoor Ada : Flexy cina/korut/jejer kauman, back light, duratrans *acuan 1 Lagi mau pakai mesin digital printing Apa (Epson, HP, Roland , Cuna dsb/kalau percetekan Besar banyak mesin) hasil beda tiap mesin *kalau keawetan nya tergantung pengusaha nya main tinta 

Banner

Apa beda spanduk dan baliho

Baliho

Apa beda spanduk dan baliho

Spanduk

Apa beda spanduk dan baliho

Billboard

Apa beda spanduk dan baliho

Umbul-umbul

Apa beda spanduk dan baliho

Neon Box

Apa beda spanduk dan baliho

Para ahli desain berpendapat ttg hasil cetakan... tp tdk ada pemahaman yg sama... jadi gini bedanya....(sebagian teks hilang)

Spanduk landscap jlas outdor dan cirinya tinggiya ga nyampe 1 mtr. Kalo banner bentuke potraet kebanyakan seringe indoor kadang outdor sringnya ada alat bantunya entah x baner ato roll. baliho medianya besar potrait juga kadang landscap biasanya outdor.. umumnya spti itu..

 

Ini contoh banner

Apa beda spanduk dan baliho

yang pasti banner itu bahasa inggris yang artinya spanduk itu yang bener klw yang lain nyampah commentnya

Nah begitulah ramainya tanggapan-tanggapan tentang perbedaan makna spanduk, banner, baliho dan istilah-istilah lain dalam digital printing.. Silahkan sobat ambil kesimpulan sendiri, biar tidak bingung ambil salah satu madzhab yang benar-benar jawabannya logis dan bisa dimengerti.

Spanduk dan baliho bedanya apa?

Intinya, keduanya memang mempunyai manfaat yang sama sebagai media promosi tetapi berbeda bentuk dan bahan. Spanduk lebih mengarah ke lansekap sedangkan baliho berbentuk tegak atau potret. Semoga bermanfaat.

Spanduk itu seperti apa?

Spanduk merupakan media cetak yang dibuat dari bahan flexy dan dibentangkan memanjang secara horizontal. Spanduk mempunyai banyak ukuran. Ukuran spanduk pada umumnya yang kita ketahui biasanya seperti 80 cm × 200 cm, 90 cm × 200 cm, 100 cm × 250 cm, 150 cm × 300 cm.

Apakah baliho lebih besar daripada spanduk?

Antara baliho dan spanduk memiliki persamaan sebagai media yang berada di luar ruangan. Namun dari segi ukuran, keduanya memiliki perbedaan yang sangat jauh. Jika baliho memiliki ukuran yang begitu besar maka spanduk memiliki ukuran yang tidak terlalu besar atau hanya beberapa meter saja.

Apa nama lain dari spanduk?

Spanduk (bentuk tidak baku: sepanduk) atau panji adalah sebuah bendera berukuran panjang yang menampilkan sebuah simbol, logo, slogan atau pesan lainnya.

Apa perbedaan antara spanduk?

Spanduk adalah reklame yang dibuat secara ringkas, padat, dan jelas dengan media kain atau sejenisnya yang dibentangkan di antara dua tiang di tempat strategis.

Apa yang dimaksud dengan baliho?

Baliho adalah suatu sarana atau media berpromosi yang mempunyai unsur memberitakan informasi event atau kegiatan yang berhubungan dengan masyarakat luas, selain itu baliho juga digunakan untuk mengiklankan suatu produk baru.