Unsur sejarah yang berhubungan dengan aspek geografis adalah

Unsur sejarah yang berhubungan dengan aspek geografi adalah ….

    A.     waktu

    B.      ruang

    C.      tempat

    D.     manusia

    E.      wilayah

Pembahasan:

Unsur sejarah yang berhubungan dengan aspek geografi adalah ruang.

Jawaban: B

----------------#----------------

Jangan lupa komentar & sarannya

Email:

Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Newer Posts Older Posts

Tahukah kamu apa unsur sejarah yang berhubungan dengan aspek geografis? Sejarah adalah bidang ilmu yang kajiannya fokus pada peristiwa masa lalu. Semua kejadian yang terjadi di masa lalu menjadi bahan pembelajaran bidang sejarah. Dengan sejarah, kita yang hidup di masa sekarang ini bisa mengetahui rangkaian peristiwa dan tokoh-tokoh yang terlibat dalam peristiwa itu, meskipun masanya telah berlalu puluhan, ratusan, bahkan ribuan tahun yang lalu.

Unsur sejarah yang berhubungan dengan aspek geografis adalah

Sejarah dapat ditinjau dari segi unsur dan aspek. Dari segi unsur, sejarah terkait dengan tiga hal penting, yaitu manusia, ruang, dan waktu. Ketiganya merupakan unsur dari sejarah. Manusia adalah pelaku dari sejarah, ruang atau lokasi merupakan tempat peristiwa bersejarah itu terjadi, sementara waktu adalah periodisasi dan kronologi peristiwa tersebut.

Sedangkan, dari segi aspek, sejarah memiliki tiga aspek yang saling berkaitan satu sama lain, yaitu masa lalu, masa kini, dan masa depan. Masa lalu adalah gambaran tentang kehidupan manusia dan kebudayaannya di masa lampau. Masa kini adalah masa terbaru yang dialami oleh manusia pada waktu sekarang, sedangkan masa depan adalah masa yang akan datang, belum terjadi, tetapi bisa dipengaruhi oleh masa kini.

Lantas, apa unsur sejarah yang berhubungan dengan aspek geografis? Nah, pada kesempatan ini kami akan menjelaskan tentang aspek sejarah yang berhubungan dengan aspek geografis. Semoga setelah membaca uraian ini, pengetahuan pembaca tentang sejarah semakin bertambah.

Yuk, berikut ini ulasannya...

Dalam sejarah, unsur yang berhubungan dengan aspek geografis adalah ruang. Mengapa demikian? Penyebabnya adalah ruang merupakan konsep mengenai tempat atau wilayah. Suatu tempat, memiliki aspek-aspek geografis yang menjadi lokasi berlangsungnya suatu peristiwa sejarah dalam kurun waktu tertentu. 

Dengan kata lain, ruang merupakan unsur sejarah yang sangat berhubungan dengan aspek geografis. Dengan unsur tersebut, kita bisa mengetahui tempat terjadinya suatu peristiwa bersejarah.

[Jawaban] Unsur Sejarah yang Berhubungan Dengan Aspek Geografis 2019-08-27T20:48:00-07:00 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Author Ilmusiana

Unsur sejarah yang berhubungan dengan aspek geografis adalah

Unsur sejarah yang berhubungan dengan aspek geografis adalah

Unsur sejarah yang berhubungan dengan aspek geografis adalah?

  1. Waktu
  2. Ruang
  3. Manusia
  4. Tempat
  5. Wilayah

Jawaban: B. Ruang

Dilansir dari Encyclopedia Britannica, unsur sejarah yang berhubungan dengan aspek geografis adalah ruang.

Kemudian, saya sangat menyarankan anda untuk membaca pertanyaan selanjutnya yaitu Sejarah sebagai peristiwa juga disebut sejarah? beserta jawaban penjelasan dan pembahasan lengkap.

Unsur sejarah ruang berhubungan dengan aspek geografis dimana peristiwa tersebut terjadi. Dalam pengertian tersebut, yang dimaksud aspek geografis dalam unsur sejarah adalah RUANG.

Pembahasan

Hai generasi milenial yang makin kece karena makin melek literasi! Kali ini kita akan membahas tentang kaitan sejarah dan geografi. Check this out, gaes!

Sejarah adalah ilmu yang tidak hanya menceritakan kejadian saja namun juga mengungkap sebab-sebab, suasana lingkungan, dan keadaan sosial budaya dari proses sejarah tersebut. Dalam mengkaji sejarah harus dilakukan menyeluruh dan mendalam terkait faktor kausal, kondisional, dan kontekstualnya. Selain itu mengkaji sejarah juga tidak dapat berdiri sendiri melainkan akan bersinggungan denggan bidang ilmu sosial atau humaniora lainnya. Unsur-unsur penting dalam sejarah adalah sebagai berikut:

1. Ruang, unsur sejarah ini sangat berkaitan dengan geografi. Ruang sebagai unsur penting sejarah diartikan sebagai tempat terjadinya suatu peristiwa. Unsur ruang ini dapat memperjelas pemahaman tentang peristiwa sejarah secara lebih riil/nyata.

2. Manusia, adalah unsur sejarah yang menjadi pusat pemegang peranan yang peting. Sejarah mengkaji tentang peristiwa yang terjadi dan berkaitan denan manusia. Oleh sebab itu peranan manusia amat penting.  

3. Waktu, adalah unsur penting sejarah yang membantu mempelajari sejarah dengan merunut waktu guna menyusun kronoligis peristiwa. Bedasarkan waktu maka dapat disusun kronologis sebuah peristiwa sehingga urutan peristiwa dapat dipahami secara menyeluruh.

Jadi, unsur sejarah ruang berhubungan dengan aspek geografis dimana peristiwa tersebut terjadi. Dalam pengertian tersebut, yang dimaksud aspek geografis dalam unsur sejarah adalah RUANG.

Pelajari Lebih Lanjut  

Apabila ingin mengetahui lebih lanjut tentang disarankan untuk mempelajari juga materi berikut ini:

1. Materi tentang tiga unsur sejarah brainly.co.id/tugas/530077

2. Materi tentang unsur penting dalam sejarah brainly.co.id/tugas/1309241

3. Materi tentang contoh peristiwa sejarah dan unsur-unsurnya brainly.co.id/tugas/11359020

Detil Jawaban

Kelas  : X

Mapel : Sejarah

Bab : Cara Berfikir Sejarah

Kode : 10.3.2001

Kata Kunci : Unsur sejarah, aspek geografis, pengertian


Unsur sejarah yang berhubungan dengan aspek geografis adalah

Ilmu sejarah sebagai pengetahuan yang mempelajari kehidupan masa lalu manusia, akan selalu terikat pada dua unsur utama, yakni waktu dan ruang. istilah waktu dalam sejarah, sering dikenal dengan aspek temporal, berkaitan dengan kapan terjadinya peristiwa sejarah. Sementara ruang, sering dikenal dengan aspek spasial, berkaitan dengan tempat terjadinya peristiwa sejarah.
Dalam sejarah kehidupan manusia dapat mengandung arti bahwa manusia itu hidup akan terus bergerak tumbuh seiring perjalanan waktu dan tempat atau ruang. Ruang dalam hal ini merupakan aspek geografis dimana manusia itu tinggal dan berada.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.