Apa arti mimpi gendong bayi cewe?


PORTAL PURWOKERTO - Arti mimpi menggendong bayi perempuan merupakan salah satu pertanda baik.

Pada umumnya mimpi menggendong anak atau bayi merupakan salah satu pertanda yang bagus, dikutip dari kanal Youtube Ki Kusumo.

Adapun mimpi menggendong bayi perempuan adalah pertanda bahwa Anda akan segera mendapatkan rezeki.

Baca Juga: Jangan Kaget! Ini Arti Mimpi Berhubungan Badan dengan Orang yang Dikenal

Jika Anda tengah memiliki hajat atau keinginan, maka kemungkinan apa yang Anda harapkan akan terkabul.

Akan tetapi berbeda halnya jika dari sisi psikologi, menggendong bayi perempuan yang baru lahir menandakan sebuah awal yang baru.

Selain itu dengan adanya bayi, merupakan salah satu pertanda tanggung jawab yang harus diemban.

Baca Juga: Arti Mimpi Menangkap Ikan Benarkah Akan Mendapat Rezeki Nomplok?

Jika Anda dalam kondisi menanti lamaran atau tunangan, maka ada kemungkinan pertunangan akan berjalan dengan lancar hingga pelaminan.

Meski demikian, tidak semua mimpi memiliki arti di dunia nyata. Buya Yahya dalam kanal Youtube Al Bahjah TV mengatakan jika mimpi memiliki dua jenis.

Mom, pernahkah Anda bermimpi sesuatu di luar dugaan seperti mimpi hamil dan melahirkan hingga mimpi menggendong bayi? Usut punya usut, arti mimpi menggendong bayi laki-laki atau perempuan berikut menandakan datangnya keberuntungan.

Namun, tak jarang pulang yang menyebutkan bahwa arti mimpi menggendong bayi perempuan dan laki-laki baru lahir tidaklah jauh dari pembawa malapetaka.

Lantas, arti mimpi menggendong anak bayi manakah yang paling benar? Cek penjelasan lengkapnya di bawah ini.

Apa arti mimpi gendong bayi cewe?

15 Arti Mimpi Menggendong Bayi Baru Lahir

Cerita dalam mimpi kerap kali tercipta berdasarkan kejadian yang terjadi di kehidupan nyata. Salah satu contohnya yaitu mimpi menggendong anak bayi.

Rupanya mimpi tersebut bukanlah sekadar bunga tidur pada umumnya. Sebab terdapat beberapa arti dibalik ilusi-ilusi itu. Apa saja? Berikut uraian arti mimpi menggendong bayi menurut Islam dan primbon yang tak boleh Anda lewatkan.

1. Arti mimpi menggendong bayi menurut Islam

Bayi sering dikaitkan dengan rezeki. Jika Mom bermimpi menimang bayi, bisa dikatakan Anda akan mendapatkan rezeki.

Arti mimpi menimang bayi ini cukup spesial bagi sebagian orang, terlebih bagi mereka yang mempercayai bahwa mimpi tersebut adalah pertanda dari Allah SWT.

2. Arti mimpi menggendong bayi laki-laki

Siapa yang mengira jika makna mimpi bisa berbeda berdasarkan jenis kelamin bayi yang digendong.

Apabila dalam bunga tidur semalam Mom menggendong bayi laki-laki, maka arti mimpi menggendong anak laki-laki berikut yaitu Anda akan memperoleh kesuksesan dan terwujudnya segala harapan.

Selain itu, menurut primbon Jawa, mimpi tersebut juga menandakan keberuntungan perihal kehidupan asmara, khususnya bagi mereka yang tengah sendiri atau belum memiliki pasangan.

Akan tetapi, bagi Anda yang sedang menjalani hubungan percintaan dan memimpikan bayi laki-laki, hal itu mengindikasikan hubungan akan segera berakhir. Sebagai saran, teruslah berkomunikasi satu sama lain dan selesaikan masalah yang ada.

Dalam beberapa kasus lain, mimpi menggendong anak bayi laki-laki juga merupakan pertanda adanya masalah kesehatan yang sebaiknya tidak disepelekan. Segera menemui dokter, ya!

3. Arti mimpi menggendong bayi perempuan

Namun, bagaimana jika yang Anda mimpikan adalah bayi perempuan? Hal tersebut menandakan jika Anda sedang mengkhawatirkan tentang adanya perselisihan di masa depan.

Sama dengan menggendong bayi laki-laki, arti mimpi menggendong anak perempuan adalah pertanda adanya masalah kesehatan yang sebaiknya lebih diperhatikan.

Belum berhenti di situ, mimpi menimang anak bayi perempuan bisa melambangkan adanya hambatan dalam hal karir. Oleh karenanya, Mom sangat disarankan untuk mencari peluang baru yang lebih baik daripada sebelumnya.

Terakhir, mimpi tersebut juga mengindikasikan perubahan kondisi finansial yang menuntut Mom untuk meminta pertolongan kepada orang lain.

Baca juga: 30+ Arti Mimpi Hamil dan Mau Melahirkan, Ini yang Pertanda Baik

4. Arti mimpi menggendong bayi baru lahir

Arti mimpi menggendong anak baru lahir adalah orang tersebut akan segera memperoleh tahap baru dalam kehidupan, entah kehidupan asmara hingga perjalanan karir. Hal ini merupakan tanda awal yang baik.

5. Arti mimpi menggendong bayi padahal belum menikah

Pernahkah Anda bermimpi menggendong bayi bahkan jauh sebelum menikah? Hal tersebut menandakan jika Anda memiliki keinginan besar untuk membina hubungan dengan seseorang dan juga membangun rumah tangga. Namun, bukan berarti ada keinginan segera memiliki anak.

Selain itu, arti mimpi menggendong bayi padahal belum menikah juga mengindikasikan adanya perkembangan dalam karir. Terutama bagi Anda yang tengah dirundung galau dalam urusan pekerjaan. Kehadiran bayi di sini menandakan adanya ide atau suatu rencana pembawa hasil.

Namun, sisi negatif dari mimpi memegang bayi ketika masih lajang adalah menandakan kesulitan yang akan dihadapi dan sulit untuk dikendalikan.

6. Arti menggendong anak bayi nangis

Saat Anda bermimpi sedang menggendong bayi menangis, ini menjadi pertanda bahwa Mom sudah mampu menghindari situasi yang kurang menyenangkan atau bisa membatasi pertemuan dengan seseorang.

7. Arti menimang bayi oleh pasangan yang sudah menikah

Saat Anda sudah menikah lalu tiba-tiba bermimpi menggendong seorang bayi, hal itu menandakan akan adanya konflik yang dapat diatasi dengan kepercayaan terhadap pasangan dan cinta tulus dari hati.

8. Arti menimang bayi bagi pria yang belum menikah

Biasanya arti mimpi menggendong bayi padahal belum menikah bagi pria akan menandakan hal bagus. Anda akan diberkahi keberuntungan di masa depan.

Baca juga: 14 Arti Mimpi Menikah dan Penjelasannya, Pertanda Apa?

9. Arti menimang bayi oleh mereka yang sedang pacaran

Bermimpi menggendong bayi memang tidak selalu pertanda bagus. Jika seseorang yang sedang berpacaran memimpikan seorang bayi, itu artinya mereka akan dihadapi oleh kekecewaan terhadap pasangan dan hubungan yang sedang dijalani.

Mimpi tersebut juga berarti ketidakpuasan dan depresi akan kehidupan asmara yang tengah dijalani. Seperti halnya saat Anda ingin segera mempunyai momongan namun pasangan belum siap.

10. Arti menggendong anak bayi oleh pelajar

Mimpi sedang menggendong bayi bisa dialami oleh siapapun tak terkecuali pelajar. Namun rupanya mimpi ini bukanlah pertanda bagus dan mengindikasikan adanya kegagalan dalam menghadapi ujian.

11. Mimpi memegang bayi yang sedang berjalan

Umumnya mimpi memegang bayi yang sedang berjalan adalah pertanda baik. Anda akan kedatangan tamu istimewa dalam beberapa hari kedepan.

12. Mimpi menggendong anak bayi kembar

Saat bermimpi menggendong bayi kembar, biasanya hal tersebut berkaitan dengan hal baik. Contohnya yakni akan datangnya kebahagiaan berupa rezeki lancar dan kesejahteraan yang berlipat ganda.

13. Arti mimpi pebisnis yang menimang bayi

Jika Anda seorang pebisnis yang mimpi menimang bayi, hal ini membawa kabar baik seperti kesuksesan dalam aspek finansial. Mimpi tersebut juga menandakan lancarnya rezeki dan melimpahnya keberuntungan.

14. Mimpi menggendong anak bayi yang buang air kecil

Meski mimpi ini terkesan tidak enak, namun bunga tidur berikut menandakan adanya kesempatan serta kabar baik. Anda akan mendapat peluang bisnis di luar negeri dan juga mendapat rezeki tidak terduga dalam jumlah besar.

15. Mimpi menggendong anak bayi cacat

Dari semua mimpi yang ada, arti mimpi berikut merupakan yang terburuk. Kualitas hidup Anda akan menurun hingga datangnya masalah secara bertubi-tubi.

Teruslah berdoa kepada Tuhan dan menguatkan diri agar mampu untuk melewati segala cobaan di depan.

Itulah tadi beberapa arti mimpi menggendong bayi laki-laki dan perempuan dalam Islam serta primbon. Banyak sekali bukan? Meskipun begitu, jangan terlalu terpaku pada mimpi-mimpi tersebut ya, Mom. Ambil saja nilai positifnya dan tetap serahkan semuanya pada Tuhan.

Baca juga: 10 Arti Mimpi Punya Anak Perempuan, Tanda Mendapat Rezeki!

Apa arti mimpi gendong bayi perempuan?

Arti Mimpi Menggendong Bayi Perempuan Hal ini menandakan si pemimpi sedang merasa khawatir dan akan adanya perselisihan di masa mendatang. Sama halnya, dengan bermimpi tentang bayi laki-laki, memimpikan menimang bayi perempuan juga penanda adanya masalah kesehatan yang sebaiknya menjadi perhatian lebih.

Apa arti mimpi anak bayi perempuan?

Mimpi melihat bayi perempuan menunjukkan kebahagiaan dalam kehidupan nyata. 2. Mimpi menginginkan bayi perempuan menunjukkan kamu perlu menemukan kedamaian dalam hidup. 3. Bagi seorang laki-laki, mimpi bayi perempuan menunjukkan hidupmu bisa berubah menjadi lebih baik.

Apa arti mimpi menggendong bayi menurut islam?

Menurut agama Islam, arti mimpi menggendong bayi menjadi pertanda baik dari Allah SWT. Rezeki akan datang berlimpah pada kehidupan Ibu, baik secara finansial, kesehatan, karier dan usaha, serta apa yang Ibu mimpikan yaitu Buah Hati.

Pertanda Apa kalau kita mimpi gendong bayi?

Secara umum, mimpi menggendong bayi adalah pertanda keberuntungan dan adanya kepuasan dalam kehidupan. Jika Bunda pernah memimpikan hal ini, maka Anda akan mendapatkan sesuatu yang yang sudah lama diimpikan, misalnya kekayaan dan rezeki yang berlimpah.