Sebutkan negara bagian yang ada di benua Australia

Sebutkan negara bagian yang ada di benua Australia

negara bagian benua asutralia (freepik)

berikut ini akan dijelaskan kota dan kondisi geografis ketujuh negara bagian benua Australia

Suara.com - Benua Australia merupakan salah satu dari lima benua di dunia. Benua yang terletak di timur dan selatan Indonesia ini dijuluki sebagai benua paling kecil bila dibandingkan dengan lima benua lainnya. Ada beberapa negara bagian benua Australia yang perlu diketahui.

Julukan tersebut memang tak berlebihan mengingat benua ini hanya memiliki luas 8.945.000 kilometer persegi dan terdiri dari satu negara saja yaitu Australia.

Meski dijuluki benua terkecil, Australia terdiri atas beberapa negara bagian dan sepuluh wilayah (territory) di bawah pemerintahan dengan sistem federal. Adapun negara bagian benua Australia yaitu New South Walles, Queensland, Northern Territory atau Wilayah Utara, South Australia, Tasmania, Victoria, dan Western Australia.

Untuk selengkapnya, berikut ini akan dijelaskan kota dan kondisi geografis ketujuh negara bagian benua Australia yang dirangkum dari berbagai sumber.

Baca Juga: Om Prakash, Buronan Paling Dicari Polisi India Pernah Bermain di 28 Film

1. New South Wales 

Negara bagian New South Wales beribukota di Sydney. Kota ini menjadi kota paling ramai dan terbesar di Australia.

2. Queensland

Bagi warga Australia, negara bagian dengan Ibu Kota Brisbane ini disebut-sebut sebagai Sunshine State.

Hal ini disebabkan oleh kondisi geografisnya yang teridri dari hamparan lahan subtropis. Sinar matahari dan cuaca hangat ada musim dingin disebut lebih lama dibandingkan negara bagian lain.

Baca Juga: Kondisi Geografis Pulau Bali dan Nusa Tenggara, Sudah Tahu?

3. Northern Territory atau Wilayah Utara

Northern Territory adalah wilayah di ujung paling utara benua Australia. Ibu kota Northern Territory Australia adalah Darwin.

4. South Australia

South Australia dengan ibu kota di Adelaide terkenal sebagai.kota dengan segudang acara kesenian. Bahkan terdapat lebih dari 500 acara dan festival digelar setiap tahunnya.

5. Tasmania 

Tasmania adalah negara bagian kepulauan yang dipisahkan dari daratan utama Australia oleh Bass Strait.

Negara bagian yang beribu kota di Hobart ini terkenal dengan bentang alam dan hutan belantara. Tasmania juga memiliki pantai, pegunungan berbatu, serta sungai dengan ngarai berliku. Cocok bagi pecinta alam.

6. Victoria

Victoria dengan ibu kota di Melbourne memiliki pemandangan kota yang menawan sekaligus moderen. Kota ini bahkan kerap dijuluki sebagai Most Liveable City in the World.

7. Western Australia

Negara bagian benua Australia berikutnya adalah Western Australia. Ibu kota Western Australia adalah Perth.

Perth terletak di pantai barat di Negara Bagian Australia Barat. Kota tersebut berdiri di sekitar Sungai Swan. Pemandangan kota yang gagah di atas sungai adalah pemandangan yang lazim ditemui jika berkunjung ke negara bagian ini.

Demikian ulasan perihal negara bagian benua Australia lengkap dengan nama kota hingga kondisi geografisnya. Apakah Anda berencana menyambangi benua hijau ini?

Kontributor : Ulil Azmi

adjar.id - Apa saja nama negara bagian di wilayah benua Australia yang Adjarian ketahui?

Di benua Australia hanya ada satu negara, yaitu negara Australia.

Nah, ada enam negara bagian dan dua wilayah teritorial di negara Australia.

Masing-masing negara bagian dan wilayah teritorial tersebut memiliki ibu kota.

Benua Australia memiliki luas wilayah mencapai 7.692 kilometer persegi.

Benua ini memiliki nama resmi “The Commonwealth of Australia” atau dalam bahasa Indonesia disebut dengan Persemakmuran Australia.

Hal tersebut karena Australia ditemukan oleh seorang Inggris bernama James Cook pada tahun 1770.

Oleh sebab itu, Australia masih termasuk dalam persemakmuran Inggris sampai saat ini.

Nah, berikut nama-nama negara bagian di Australia beserta ibu kotanya.

Baca Juga: Daftar Negara Maju dan Negara Berkembang di Benua Australia dan Oceania

Nama Negara Bagian di Australia

1. New South Wales

Ibu kota: Sydney

Luas wilayah: 801.150 km persegi

Jumlah penduduk: 8.166 juta

2. Victoria

Ibu kota: Melbourne

Luas wilayah: 227.444 km persegi

Jumlah penduduk: 6.681 juta

Baca Juga: Letak dan Luas Benua Australia

3. Queensland

Ibu kota: Brisbane

Luas wilayah: 1.853 juta km persegi

Jumlah penduduk: 5.185 juta

4. Australia Barat

Ibu kota: Perth

Luas wilayah: 2.646 juta km persegi

Jumlah penduduk: 2.667 juta

5. Australia Selatan

Baca Juga: Jawab Soal Negara-Negara Bagian di Australia dan Ibu Kotanya

Ibu kota: Adelaide

Luas wilayah: 983.482 km persegi

Jumlah penduduk: 1.771 juta

6. Tasmania

Ibu kota: Hobart

Luas wilayah: 68.401 km²

Jumlah penduduk: 541.071 juta

Wilayah Teritorial

7. Australian Capital Territory (Australia)

Baca Juga: Mengenal Posisi Benua-Benua yang Ada di Dunia

Ibu kota: Canberra

8. Australia Utara (Northern Territory)

Ibu kota: Darwin

Itulah nama-nama negara bagian di Australia dan juga wilayah teritorialnya lengkap dengan ibu kotanya, Adjarian.

Ada yang sudah pernah berkunjung ke Australia? Negara bagian manakah yang Adjarian kunjungi?

Coba Jawab!
Kota Brisbane adalah ibu kota dari negara bagian ...
Petunjuk: Cek halaman 3. 

Tonton video di bawah ini, yuk!

CANBERRA, KOMPAS.com - Daftar negara benua Australia adalah negara-negara bagian yang berjumlah enam dan dua wilayah.

Dikutip dari australia.com, daratan utama Australia adalah pulau terbesar tetapi benua terkecil di dunia.

Daftar negara bagian Australia di bawah ini juga berisi penjelasan singkat tentang wisata, budaya, dan ibu kotanya.

Baca juga: Daftar Negara Bagian Amerika Serikat dan Ibu Kotanya

1. New South Wales (NSW)

Sebutkan negara bagian yang ada di benua Australia
Unsplash/Caleb Russell Ilustrasi Sydney Opera House di Australia

Ibu kota New South Wales adalah Sydney, yang sekaligus menjadi kota ramai dan terbesar di Australia.

New South Wales merupakan tujuan wisata lengkap yang paling seru, dengan Sapphire Coast di sisi selatannya, Central Coast di sisi utaranya, dan Blue Mountains di sisi baratnya.

2. Northern Territory (NT) atau Wilayah Utara

Sejenak beralih dari daftar negara bagian Australia, Northern Territory adalah wilayah di ujung paling utara Australia.

Ibu kota Northern Territory Australia atau NT adalah Darwin.

Di Northern Territory ada berbagai taman nasional Australia seperti Kakadu National Park, King's Canyon, dan Litchfield National Park.

Baca juga:

3. Queensland (QLD)

Sebutkan negara bagian yang ada di benua Australia
Unsplash/Alice Duffield Ilustrasi pemandangan siang hari di Brisbane, Australia

Ibu kota Queensland adalah Brisbane juga juga biasa disebut Brissie.

Queensland dikenal oleh warga Australia sebagai Sunshine State dengan hamparan lahan subtropis di timur laut. Sinar matahari dan cuaca hangatnya pada musim dingin lebih lama dibandingkan negara bagian lain.

Di Queensland ada Great Barrier Reef yang masuk daftar Warisan Dunia, Daintree Rainforest, dan Whitsunday Islands.

4. South Australia (SA)

Selanjutnya dalam daftar negara benua Australia adalah South Australia dengan ibu kota di Adelaide yang terkenal dengan kilang anggur Barossa Valley, Flinders Ranges, dan Kangaroo Island.

Di South Australia banyak ditemui acara kesenian, sehingga negara bagian ini dijuluki Festival State dengan lebih dari 500 acara dan festival digelar setiap tahunnya.

5. Tasmania (TAS)

Tasmania adalah negara bagian yang berbentuk pulau, dipisahkan dari daratan utama Australia oleh Bass Strait.

Ibu kota Tasmania adalah Hobart. Negara bagian ini terkenal dengan bentang alam dan hutan belantara yang cocok bagi penjelajah alam.

Tasmania juga memiliki pantai, pegunungan berbatu, serta sungai dengan ngarai berliku.

Baca juga:

6. Victoria (VIC)

Sebutkan negara bagian yang ada di benua Australia
Dok. pribadi Arrienda Rizky Suasana kota Melbourne di Australia pada 19 Februari 2022

Daftar negara bagian Australia berikutnya adalah Victoria dengan ibu kota di Melbourne, yang beberapa kali mendapat gelar Most Liveable City in the World.

Kota Melbourne sangat beragam budayanya, memiliki pemandangan kota modern, dan lingkungan yang ramah.

Adapun di Victoria ada banyak obyek wisata dari museum, galeri, Grampians National Park, dan Great Ocean Road yang termasuk dalam Warisan Nasional.

7. Western Australia (WA)

Ibu kota Western Australia adalah Perth, dan WA merupakan negara bagian terbesar di Australia.

Western Australia terletak di pesisir barat. Tujuan wisatanya antara lain Kimberley Region, Rottnest Island, serta kawasan selancar serta anggur premium Margaret River.

Adapun Perth terkena dengan pantai-pantainya yang lengang, taman-taman, serta hidangan laut.

8. Australian Capital Territory (ACT)

Sebutkan negara bagian yang ada di benua Australia
KOMPAS/HARRY BHASKARA Taman dengan air mancur di depan Perpustakaan Nasional Australia di Canberra.

Australian Capital Territory adalah lokasi ibu kota Australia berada yaitu di Canberra.

Oleh karena kawasan ibu kota, di wilayah ini ada beberapa institusi nasional paling penting Australia, termasuk National Gallery of Australia, National Museum of Australia, dan Parliament House.

Dikutip dari Australia.com, Wilayah luar "Negeri Kanguru" meliputi Ashmore dan Cartier Islands, Christmas Island, Cocos (atau Keeling) Islands, Jervis Bay Territory, Coral Sea Islands, Heard dan McDonald Islands, serta Norfolk Island.

Australian Antarctic Territory (meliputi 42 persen dari total wilayah benua Antartika) juga termasuk Wilayah Luar, menambah luas daftar negara bagian Australia dan wilayahnya.

Baca juga: Daftar Negara di Benua Asia dan Ibu Kota, Jumlahnya 48

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.