Apakah segi banyak adalah garis lurus

Pembahasan

Bangun segi banyakadalah bangun datar yang seluruh sisinya dibatasi garis lurus. Segi banyak paling sedikit memiliki tiga sisi.Bangun yang sisinya tidak dibatasi garis lurus disebutbangun bukan segi banyak. Dari keempatopsi, opsi D adalah bangun datar tidak beraturan dengan sisi berupa garis lurus. Maka opsi D adalah segi banyak. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah D.

Bangun segi banyak adalah bangun datar yang seluruh sisinya dibatasi garis lurus. Segi banyak paling sedikit memiliki tiga sisi. Bangun yang sisinya tidak dibatasi garis lurus disebut bangun bukan segi banyak.

Dari keempat opsi, opsi D adalah bangun datar tidak beraturan dengan  sisi berupa garis lurus. Maka opsi D adalah segi banyak.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah D.

JatimNetwork.com - Simak kunci jawaban Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Kelas 4 SD MI Tema 1 halaman 18 Subtema 1 tentang Keberagaman Budaya Bangsaku.

Kekayaan Sumber Energi di Indonesia ini sendiri merupakan salah satu Subtema dalam Buku Tema 1 Kelas 4 SD MI yang berjudul Indahnya Kebersamaan.

Dalam artikel ini akan dibahas kunci jawaban Kelas 4 SD MI Tema 1 halaman 18 Subtema 1 Pembelajaran 2.

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 5 SD MI Tema 9 Halaman 177 Subtema 3 Pembelajaran 6 tentang Hidup Rukun

Di bawah ini adalah alternatif jawaban yang bisa dijadikan panduan untuk menemukan jawaban versi adik-adik sendiri seperti berikut.

2.Apakah sisi segi banyak adalah garis lurus?

Alternatif jawaban: Ya benar, sisi segi banyak adalah garis lurus yang berjumlah minimal 3 buah garis lurus. Jika sisinya ada yang berupa garis lengkung, maka bangun tersebut bukan segi banyak.***(Ilham Maulana Al-ayubi/Portal Jember)

Disclaimer:
1. Konten ini dibuat untuk membantu orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

2. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.

3. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

Editor: Teguh Santoso

Sumber: Portal Jember

Tags

Terkini

Apakah segi banyak adalah garis lurus

Sosiologi Info - Apakah Sisi Segi Banyak Adalah Garis Lurus ? Kunci Jawaban Halaman 18 Kelas 4 SD MI Tema 1 Subtema 1.

Mari simak pembahasan jawaban alternatif yang disusun oleh tim redaksi Sosiologi Info. Inilah jawaban halaman 18 tema 1 indahnya kebersamaan.

Materi pembelajaran 1 subtema 1 keberagaman budaya bangsaku. Seperti dilansir dari buku tematik terpadu kurikulum 2013 edisi revisi 2017.

Buku pdf pelajaran siswa kelas 4 SD MI ini diterbitkan oleh Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemendikbud RI.

Sebelum adik adik menggunakan jawaban alternatif ini sebagai referensi, ada baiknya adik adik menjawab dulu soal ini semampunya.

Karena jawaban yang disediakan ini hanya sebagai pemandu saja dan tambahan referensi adik adik dalam belajar di rumah.

Semangat Belajar Adik Adik

Hai hai adik adik siswa kelas 4 SD MI, bagaimana kabarnya hari ini ? Semoga dalam keadaan yang sehat dan baik baik saja ya.

Berjumpa lagi kita dalam pembahasan materi belajar mengenai tema 1 indahnya kebersamaan, subtema 1 keberagaman budaya bangsaku.

Buat adik adik di dalam materi pembelajaran tema 1 kelas 4 SD MI kali ini ada beberapa subtema yang akan dibahas.

Mulai dari subtema 1 tentang keberagaman budaya bangsaku, subtema 2 kebersamaan dalam keberagaman.

Selanjutnya, subtema 3 bersyukur atas keberagaman, dan halaman terakhir pembahasan tentang aku cinta membaca di halaman 167.

Pembelajaran 2

Apakah segi banyak itu ?

Bentuk berikut adalah segi banyak.

Apakah segi banyak adalah garis lurus

Bentuk berikut adalah bukan segi banyak.

Apakah segi banyak adalah garis lurus

Mari jawaban pertanyaan soal yang ada dibawah ini sebagai latihan adik adik dalam proses belajar memahami bentuk segi banyak.

Apakah Sisi Segi Banyak Adalah Garis Lurus ? Kunci Jawaban Halaman 18 Kelas 4 SD MI Tema 1 Subtema 1

Berikut penjelasan jawabannya yaitu :

Ya, karena segi banyak adalah merupakan kumpulan dari garis lurus yang mana membatasi daerah kurva segi banyak tersebut, dan serta jumlah garis lurusnya lebih dari dua.

Nah itulah jawaban dari pertanyaan soal dan latihan pertanyaan diatas semoga dapat membantu ya adik adik.

Demikian jawaban alternatif tentang Apakah Sisi Segi Banyak Adalah Garis Lurus ? Kunci Jawaban Halaman 18 Kelas 4 SD MI Tema 1 Subtema 1.

Mari simak pembahasan jawaban alternatif yang disusun oleh tim redaksi Sosiologi Info. Inilah jawaban halaman 18 tema 1 indahnya kebersamaan.

Materi pembelajaran 1 subtema 1 keberagaman budaya bangsaku. Seperti dilansir dari buku tematik terpadu kurikulum 2013 edisi revisi 2017.

Buku pdf pelajaran siswa kelas 4 SD MI ini diterbitkan oleh Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemendikbud RI.

Sebelum adik adik menggunakan jawaban alternatif ini sebagai referensi, ada baiknya adik adik menjawab dulu soal ini semampunya.

Karena jawaban yang disediakan ini hanya sebagai pemandu saja dan tambahan referensi adik adik dalam belajar di rumah.

#Disclaimer : 

Jawaban diatas tidak mutlak benar, siswa masih dapat mengeksplorasi jawaban lainnya. Jawaban diatas hanya tambahan referensi saja.

Segi banyak itu seperti apa?

Dikatakan bangun datar karena segi banyak merupakan bangun berupa bidang datar yang dibatasi oleh beberapa ruas garis, segi banyak adalah bidang datar tertutup yang dibatasi oleh garis lurus sebagai sisinya. Jumlah sisi yang terdapat pada segi banyak memiliki jumlah yang sama dengan sudutnya.

Apakah garis lengkung termasuk segi banyak?

Bangun datar yang memiliki sisi garis dan lengkung termasuk bukan segi banyak.

Apa saja yang tidak termasuk segi banyak?

Contoh : segitiga sama kaki, segitiga siku-siku, persegi panjang, belah ketupat, trapesium, jajaran genjang, dan lain-lain.

Apa ciri

Ciri-ciri untuk mengetahui segi banyak tidak beraturan, yaitu:.
Tidak semua sisinya memiliki sisi yang sama panjang..
Tidak semua sudutnya memiliki besar sudut yang sama..
Jumlah simetri putar banyaknya tidak sama dengan banyaknya sisi..
Jumlah simetri lipat banyaknya tidak sama dengan banyaknya sisi..