Tjahjo kumolo agama nya apa

Tjahjo Kumolo, S.H. (lahir di Surakarta, Jawa Tengah, 1 Desember 1957; umur 62 tahun), adalah seorang politikus Indonesia yang saat ini menjabat sebagai Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Indonesia sejak 23 Oktober 2019, pada Kabinet Indonesia Maju. Tjahjo sebelumnya pernah menjabat sebagai Menteri Dalam Negeri Indonesia yang menjabat dari 27 Oktober 2014 hingga 20 Oktober 2019 pada Kabinet Kerja. Ia juga merupakan salah seorang politikus Indonesia, dan terpilih menjadi anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia periode 2009–2014 dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) dengan wilayah pemilihan Jawa Tengah I dan sekaligus menjadi Ketua Fraksi PDI-P di DPR RI dan juga menjadi anggota Komisi I yang membidangi pertahanan, luar negeri, dan informasi di DPR RI.

Tjahjo Kumolo secara mengejutkan dipilih oleh Megawati Soekarnoputri sebagai Sekretaris Jenderal DPP Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan periode 2010-2015[1] yang pada periode sebelumnya duduk sebagai Ketua DPP Bidang Politik PDI-P.[2]

Tjahjo Kumolo sebelumnya juga pernah tercatat sebagai Ketua Umum KNPI dan anggota Partai Golongan Karya.

RIWAYAT HIDUP SINGKAT

TJAHJO KUMOLO

Tempat/Tanggal Lahir

  • Solo, 1 Desember 1957

Alamat

  • JL Potlot Gang II No 14 Duren Tiga, Jakarta Selatan
  • Jalan Citarum Utara 16 Semarang Timur

Pendidikan

  • Tamat Fakultas Hukum Universitas Diponegoro Tahun 1985
  • Tamat Lemhanas 1993
  • Jabatan di Kabinet
  • Kabinet Indonesia Maju 2019-2024 sebagai Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB)
  • Kabinet Indonesia Kerja 2014-2019 sebagai Menteri Dalam Negeri (Mendagri)
  • Kepala Badan Nasional Pengelolaan Perbatasan (BNPP)
  • Wakil Ketua Komisi Kepolisian Hukum dan HAM RI
  • Pernah Menjadi Menteri Pertahanan Ad intern

Riwayat Jabatan Lain

  1. Tahun 2014 : Ketua Tim Sukses Capres-Cawapres Jokowi-Jusuf Kalla
  2. Tahun 2010 : Sekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan (PDIP)
  3. Tahun 2010 : Ketua Fraksi DPR-PDIP
  4. Tahun 2005 : Ketua DPP PDIP
  5. Tahun 2000 : Wakil Sekretaris Fraksi PDIP DPR RI
  6. Tahun 1998 : Direktur SDM DPP DPIP
  7. Tahun 1987-2014 : Anggota DPR-MPR RI dari Dapil Jawa Tengah (6 periode jabatan)
  8. Tahun 1984-1992 :
  • Ketua KNIP Jawa Tengah
  • Sekjen KNIP Pusat
  • Ketua Umum KNIP Pusat
  1. Tahun 1989-2015
  • Ketua Pusat PPM
  • Dewan Penasehat FKPPI
  1. Tahun 1985
  • Sekretaris MKGR Mayjen TNI RH Soegandhi Jawa Tengah
  1.  Tahun 1988
  • Pengurus Pleno Dewan Harian Nasional 45
  • Anggota Dewan Film
  • Anggota IDF Bappenas RI

Tags (tagged): tjahjo kumolo, tjahjo, kumolo, unkris, maharani, anggota dpr ri, fraksi pdi, p, masa jabatan 1999, jawa tengah, i, sekaligus menjadi ketua, 2014 sekarang petahana, pranala luar, situs, web pribadi akun, indar parawansa, menag, lukman hakim saifuddin, menteri pppa, pusat, ilmu pengetahuan daya, sistem noken, kawalpemilu, org kawalmenteri org, kategori tjahjo

Berikut adalah biodata dan profil dari Tjahjo Kumolo lengkap umur, agama dan karier, Menpan RB yang telah meninggal dunia.

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Indonesia (Menpan RB) Tjahjo Kumolo telah meninggal dunia pada 1 Juli 2022 pukul 11.10 WIB.

Tjahjo Kumolo sendiri adalah seorang politikus yang berasal dari Surakarta, Jawa Tengah. Tjahjo Kumolo lahir pada 1 Desember 1957, dan menganut agama Islam. Tjahjo Kumolo meninggal dunia di usia 64 tahun.

Baca Juga: Biografi dan Profil Helena Sukova, Ibunda Naisa Alifia Yuriza Meninggal Dunia

Bagaimana dengan sosoknya? Berikut adalah biodata dan profil dari Tjahjo Kumolo lengkap umur, agama dan karier, Menpan RB yang telah meninggal dunia.

1. Profil Tjahjo Kumolo

Tjahjo kumolo agama nya apa

Tjahjo Kumolo adalah seorang politikus Indonesia yang berasal dari Surakarta, Jawa Tengah. Tjahjo Kumolo sendiri lahir pada 1 Desember 1957 dan ia menganut agama Islam.

2. Karier Tjahjo Kumolo

Tjahjo kumolo agama nya apa

Sebelum aktif menjadi Menpan RB, Tjahjo Kumolo aktif dalam kegiatan kepartaian. Karier politik Tjahjo Kumolo dimulai ketika ia menjadi kader partai Golkar pada tahun 1987. Kala itu, Tjahjo Kumolo berhasil menduduki kursi DPR Dapil Jawa Tengah periode 1987 dan 1992.

Di tahun 1990 sampai 1993, Tjahjo Kumolo pernah menjabat sebagai ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI).

Pada tahun 1999, Tjahjo Kumolo pindah ke PDIP, dan kembali menduduki kursi DPR Dapil Jawa Tengah selama empat periode dari tahun 1999 hingga 2014.

Di tahun 2010-2015, Tjahjo Kumolo pernah menjabatt sebagai Sekretaris Jenderal DPP PDIP.

3. Menpan RB

Tjahjo kumolo agama nya apa

Di masa pemerintahan Presiden Joko Widodo dan  Wakil Presiden Ma'aruf Amin periode 2019-2024, Tjahjo Kumolo ditunjuk Jokowi untuk menjabat sebagai Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Indonesia (Menpan RB) di Kabinet Indonesia Maju.

Ini bukan kali pertama Tjahjo Kumolo menjadi menteri. Tjahjo sebelumnya pernah menjabat sebagai Menteri Dalam Negeri Indonesia di periode 27 Oktober 2014 hingga 20 Oktober 2019 pada Kabinet Kerja masa pemerintahan Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla.

4. Meninggal Dunia

Tjahjo kumolo agama nya apa

Pada Jumat, 1 Juli 2022 pukul 11.10 WIB, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Tjahjo Kumolo meninggal dunia.

Kabar meninggalnya Tjahjo Kumolo ini dikonfirmasi langsung oleh Politisi PDI-P, Junimart Girsang.

Tjahjo Kumolo meninggal dunia di usia ke-64 tahun, dan ia pun meninggalkan seorang istri dan tiga orang anak.

Sebelumnya, kondisi Tjahjo Kumolo memang sedang memburuk, ia pun dirawat di rumah sakit sejak 20 Juni 2022. Sejak dirawat, Tjahjo sudah mulai tidak aktif sebagai menteri dan dalam kepartaian. Ia pun tidak menghadiri Rakernas II PDI-P pada 21 Juni 2022.

Dalam wawancara dengan Kompas TV, Junimart menyebutkan Tjahjo Kumolo dirawat karena komplikasi organ dalam.

5. Biodata Tjahjo Kumolo

Tjahjo kumolo agama nya apa

Nama lengkap: Tjahjo Kumolo
Kota asal: Surakarta, Jawa Tengah
Tanggal lahir: 1 Desember 1957
Tanggal meninggal dunia: 1 Juli 2022
Umur: 64 tahun
Agama: Islam
Pasangan: Erni Guntarti
Anak: 3
Pendidikan: Universitas Diponegoro, Lembaga Ketahanan Nasional
Pekerjaan: Politikus

Baca Juga: Biodata dan Profil Rima Melati: Umur, Agama dan Karier, Aktris Senior Meninggal Dunia

Itulah, biodata dan profil dari Tjahjo Kumolo lengkap umur, agama dan karier, Menpan RB yang telah meninggal dunia.

Berapa umur Cahyo Kumolo?

64 tahun (1957–2022)Tjahjo Kumolo / Usia saat kematiannull

Siapa Bapak Tjahjo Kumolo?

Bambang SoebandionoTjahjo Kumolo / Ayahnull

Tjahjo Kumolo lahir dimana?

SurakartaTjahjo Kumolo / Tempat lahirnull

Sakit apa Menteri PAN RB?

Tjahjo juga disebut memiliki riwayat penyakit diabetes. Penyakit ini memang bisa membuat kondisi kesehatan seseorang menurun drastis.