Sebaiknya minum air kelapa jam berapa?

Jakarta - Air kelapa yang menyegarkan ternyata memiliki efek baik untuk tubuh. Tapi sebenarnya, kapan sih waktu yang tepat untuk menikmati air kelapa agar manfaatnya optimal?

Air kelapa dianggap sebagai minuman yang kaya akan manfaat. Terlebih lagi saat musim panas, tidak hanya menyegarkan tenggorokan tapi juga bisa memberikan dorongan energi. Air kelapa mengandung rendah kalori dan mengandung enzim alami serta potasium. Walaupun bisa dikonsumsi kapan saja, tapi dikutip dalam NDTV (26/09) ada waktu terbaik yang direkomendasikan untuk menikmati segelas air kelapa murni.

Baca juga: Selain Segar untuk Buka Puasa, Air Kelapa Bisa Bantu Turunkan Berat Badan

1. Minum pagi hari

Minum di pagi hari saat perut kosong dapat memberikan efek positif untuk tubuh. Air kelapa mengandung asam laurat, yang dapat membantu tingkatkan sistem imun, optimalkan metabolisme dan membantu penurunan berat badan. Wanita hamil dianjurkan untuk rutin konsumsi air kelapa untuk melawan dehidrasi dan cegah sembelit. Air kelapa bisa meringankan morning sickness dan heartburn yang merupakan gejala kehamilan umum.

2. Sebelum atau sesudah berolahraga

Air kelapa bisa jadi pengganti minuman elektrolit sehingga bisa membantu menghidrasi tubuh dan meningkatkan energi selama olahraga. Sedangkan setelah olahraga, air kelapa dapat membantu mengisi kembali elektrolit yang hilang selama sesi olahraga. Minum air kelapa dapat membantu dapat mengatasi kelelahan dan bisa jadi pasokan energi.

Sebaiknya minum air kelapa jam berapa?
Air kelapa yang sehat mengandung elektrolit. Foto: iStock

3. Sebelum dan sesudah makan

Minum segelas air kelapa bisa hasilkan sensasi menyegarkan sekaligus membuat kenyang jika dikonsumsi sebelum makan dan mencegah makan berlebih. Akan tetapi jika dikonsumsi setelah makan, bisa memperlancar sistem pencernaan dan juga mencegah kembung. Konsumsi air kelapa secara teratur dapat menjaga tekanan darah lebih normal dan memperbaiki fungsi pencernaan.

4. Sebelum tidur

Aroma air kelapa yang manis dapat mempengaruhi efek psikologis yang membantu mengurangi kecemasan dan memperlambat denyut jantung. Konsumsi rutin air kelapa juga dapat membantu lawan stres dan menenangkan pikiran. Minum air kelapa sebelum tidur dapat membantu keluarkan racun dan bersihkan saluran kemih sehingga mencegah infeksi dan masalah ginjal.

Sebaiknya minum air kelapa jam berapa?
Air kelapa alami ternyata juga dapat membantu turunkan berat badan dan ringankan mabuk. Foto: iStock

5. Ringankan mabuk
Segelas air kelapa disebut-sebut dapat mengurangi rasa mabuk. Konsumsi terlalu banyak alkohol dapat menyebabkan dehidrasi dan menyebabkan sakit kepala hingga mual keesokan harinya. Air kelapa dapat membantu melawan keduanya karena dapat mengendalikan elektrolit yang hilang. Air kelapa mengandung potasium, mangan, vitamin C, kalsium dan serat.

Baca juga: Benarkah Air Kelapa dapat Menjadi Pengganti Cairan Tubuh? (lus/odi)

Sebaiknya minum air kelapa jam berapa?
Air kelapa memberi banyak manfaat untuk kesehatan tubuh jika diminum di waktu terbaik. (Foto: Jcomp/Freepik)

AIR kelapa merupakan minuman super yang cocok diminum siapa saja. Tapi tidak sangka, meminum air kelapa di momen-momen tertentu bisa mengoptimalkan manfaatnya.

Mengutip dari Ndtv, Kamis (17/12/2020), air kelapa kaya akan kandungan kalium, mangan, vitamin C, kalsium, dan serat. Kemudian tidak perlu khawatir dengan rasanya yang manis karena air kelapa rendah kalori.

Baca juga: Dapatkah Air Kelapa Bantu Turunkan Berat Badan? 

Lalu kapan saja sih waktu terbaik untuk minum air kelapa? Berikut ini penjelasannya.

1. Pagi hari saat perut kosong

Air kelapa sangat baik dikonsumsi di pagi hari saat perut kosong, sebab asam lauratnya membantu meningkatkan kekebalan tubuh, memulai metabolisme tubuh, dan membantu menurunkan berat badan. Itu mengapa ibu hamil disarankan minum air kelapa agar terhindar dari mual pagi.

Sebaiknya minum air kelapa jam berapa?

2. Sebelum dan sesudah olahraga

Air kelapa akan bermanfaat ganda jika diminum sebelum dan sesudah olahraga. Sifat air ini jika diminum sebelum olahraga membantu menghidrasi tubuh dan meningkatkan energi. Sementara sesudahnya adalah mengisi kembali elektrolit yang hilang.

Baca juga: Amanda Manopo Tampil Glamour Tenteng Tas Rp64 Juta, Netizen: Aldebaran Pasti Klepek-Klepek   

3. Sebelum dan sesudah makan

Minum segelas air kelapa sebelum makan dapat membuat kenyang lebih lama, dengan begitu terhindar dari makan berlebihan. Kemudian bisa juga melancarkan pencernaan dan mencegah kembung setelah makan.

Baca Juga: Lifebuoy x MNC Peduli Ajak Masyarakat Berbagi Kebaikan dengan Donasi Rambut, Catat Tanggalnya!

  • #Manfaat Air Kelapa
  • #Waktu Terbaik Minum Air Kelapa
  • #Manfaat Kelapa
  • #Kelapa
  • #Air Kelapa

Air kelapa muda bagusnya diminum kapan?

Minum air kelapa di pagi hari cukup aman karena minuman ini memiliki tingkat keasaman yang rendah. Air kelapa tidak membahayakan sistem pencernaan sekalipun dikonsumsi saat perut kosong. Banyak pakar kesehatan yang merekomendasikan Anda untuk mengonsumsi air kelapa.

Apakah malam hari boleh minum air kelapa?

Jadi, dengan mengkonsumsi air kelapa secara rutin di malam hari, kamu bisa mencegah terkena penyakit jantung sekaligus menyehatkan kondisi jantung. Air kelapa membantu menyediakan kekurangan hidrasi dan elektrolit yang membantu proses detoksifikasi pada tubuh.

Berapa kali minum air kelapa dalam sehari?

Air kelapa yang diminum tiga sampai empat kali sehari bisa membantu menurunkan berat badan.

Apa manfaat minum air kelapa saat perut kosong?

Minuman ini bisa diminum kapan saja, namun meminumnya saat perut kosong membantu mendapatkan manfaat maksimal dari air kelapa. Pasalnya, asam laurat dari air kelapa dapat meningkatkan kekebalan dan metabolisme, serta memfasilitasi penurunan berat badan.