Mengapa perawatan secara lengkap lebih baik dilakukan oleh ahli kecantikan?

JAKARTA, AYOSURABAYA.COM -- Setiap orang pasti mendambakan kulit yang sehat, tidak berjerawat, dan bersinar. Namun, tak mudah untuk bisa memenuhi kriteria kulit seperti itu, terutama jika setiap hari terpapar sinar matahari penuh.

Untuk bisa mendapatkan kulit sesuai idaman, dibutuhkan perawatan kecantikan secara khusus, baik di klinik kecantikan maupun melakukannya secara mandiri di rumah.

Daftar Perawatan Kecantikan Paling Populer

Dari sekian banyak jenis treatment yang tersedia, terdapat beberapa daftar perawatan kulit dan tubuh paling populer yang banyak digandrungi wanita, sesuai kabar lifestyle terbaru. Berikut beberapa perawatan tersebut:

1. Mikrodermabrasi

Mikrodermabrasi merupakan salah satu treatment yang paling banyak dipilih kaum hawa di klinik kecantikan. Dengan perawatan ini, masalah kulit seperti noda hitam, bekas jerawat, kusam, bintik-bintik, atau kering bisa segera teratasi.

Secara garis besar, treatment ini fokus pada menghilangkan sel kulit mati dan mengeksfoliasi kulit bermasalah, dengan menggunakan media kristal. Guna memperoleh hasil yang optimal, kamu disarankan melakukan mikrodermabrasi sekitar 4-6 kali treatment

2. Facial

Facial sejatinya memang bisa dilakukan mandiri di rumah, namun tentu perawatan oleh dokter spesialis dan alat khusus khas klinik kecantikan mempunyai sejumlah keunggulan. Perawatan profesional dinilai lebih efektif dalam mengangkat kotoran di wajah, membuat kulit wajah tampak lebih muda dan bersinar, membersihkan pori-pori kulit secara menyeluruh, serta adanya layanan pijat tambahan setelah prosedur facial usai dilangsungkan.

3. Chemical Peeling

Bagi mereka yang kerap menghadapi persoalan pada pigmentasi atau kulit yang berjerawat, umumnya akan mempertimbangkan jenis treatment chemical peeling. Perawatan satu ini dibagi ke dalam 3 prosedur, yaitu:

* Superficial Chemical Peeling, yang dapat menghilangkan sel kulit mati pada lapisan kulit paling luar, yakni epidermis. Hasil prosedur ini sifatnya sementara, sehingga penggunanya disarankan untuk melakukan treatment secara rutin.

* Medium Chemical Peeling bisa dilangsungkan sekitar 1-2 dalam setahun. Prosedur ini akan mengangkat sel kulit mati sampai bagian atas/dermis.

Kehadiran klinik kecantikan di kota-kota besar semakin banyak. Wajar saja karena penampilan cantik dan segar kini menjadi aset penting bagi para wanita. Sayang, padatnya aktivitas seringkali membuat mereka lebih memilih perawatan sendiri di rumah.

Perawatan di klinik kecantikan atau di rumah pada dasarnya sama karena bertujuan memperindah penampilan. Namun, tetap ada beberapa perbedaan lho. Mengetahui perbedaan tersebut bisa membantu kamu menentukan perawatan mana yang sesuai kebutuhan. Berikut Traveloka ulas beberapa poin perbedaan perawatan di klinik kecantikan dan di rumah:

Mengapa perawatan secara lengkap lebih baik dilakukan oleh ahli kecantikan?

Seperti yang diketahui, perawatan di rumah memungkinkan kamu menggunakan produk-produk sesuai kebutuhan. Sebagian besar produk tersebut juga mudah ditemukan di pasar swalayan maupun toko online. Menariknya lagi, kamu dapat membuat DIY skincare homemade menggunakan bahan-bahan alami. Ini tentu aman asalkan dengan bahan dan proporsi yang tepat.

Sementara di klinik kecantikan bersertifikasi, biasanya menggunakan produk-produk skincare sendiri yang dijamin kualitas dan kehalalannya. Sebagai konsumen, kamu tak perlu takut karena dokter akan melakukan pemeriksaan kulit sebelumnya untuk menentukan produk dan perawatan yang cocok.

Dengan demikian, melakukan perawatan di rumah akan tepat jika kamu mengetahui tipe kulit dan produk yang dibutuhkan. Jika tidak, sebaiknya berkonsultasi ke dokter agar mendapatkan informasi jelas tentang apa saja yang dibutuhkan kulitmu. Percuma menghabiskan uang kalau ternyata produk yang kamu gunakan membuat kulit beruntus, gatal, atau kering.

Mengapa perawatan secara lengkap lebih baik dilakukan oleh ahli kecantikan?

Fasilitas yang dimiliki di klinik kecantikan tentunya lebih lengkap, mulai dari peralatan hingga paket perawatan. Ditambah lagi, teknologi di bidang kecantikan terus berkembang membuat perawatan ini jauh lebih aman, efisien, dan instan.

Kamu pasti sudah sering mendengar teknologi laser, bukan? Salah satu teknologi mutakhir ini mampu mengatasi berbagai masalah kulit, mulai dari menghilangkan noda hitam di wajah hingga masalah rambut rontok atau kebotakan. Penggunaan sinar laser bahkan dapat membuatmu tampil awet muda karena dapat mengencangkan kulit.

Fasilitas seperti ini tentunya tak akan bisa didapatkan di rumah. Melakukan perawatan sendiri biasanya hanya memanfaatkan alat-alat seadanya saja, kan?

Mengapa perawatan secara lengkap lebih baik dilakukan oleh ahli kecantikan?

Tak perlu ragu ketika kamu ingin mengunjungi klinik kecantikan. Mulai dari masuk klinik sampai hendak pulang, kamu akan dilayani oleh staf yang ramah. Dermatologis dan perawatnya juga profesional dan mengerti bidang medis, sehingga lebih mengetahui tindakan yang harus dilakukan.

Ya, klinik kecantikan dirancang untuk memberikan servis yang memanjakan setiap konsumennya. Ditambah lagi, suasana yang nyaman dan bersifat privat dapat membantumu melupakan pekerjaan atau masalah sejenak. Tak heran apabila klinik kecantikan banyak dipilih kaum hawa sebagai tempat me time favorit.

Berbeda dengan perawatan di rumah, kamu harus melakukannya serba sendiri. Selain repot, perawatan di rumah juga butuh ketelatenan yang luar biasa. Meskipun begitu, melakukan perawatan di rumah memberikan keleluasaan bagi kamu untuk bebas beraktivitas seperti menonton TV, membersihkan kamar, atau mungkin menyelesaikan pekerjaan yang tertunda.

Mengapa perawatan secara lengkap lebih baik dilakukan oleh ahli kecantikan?

Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, klinik kecantikan telah didukung tenaga ahli berpengalaman dan teknologi modern untuk menyelesaikan berbagai masalah tubuh, kulit, dan rambut. Meskipun harus mengorbankan uang dan waktu lebih, namun kalau hasilnya lebih memuaskan, mengapa tidak?

Bukan itu saja, hasil tersebut bisa didapatkan dalam waktu singkat dan minim efek samping. Bahkan, melakukan perawatan dan pengobatan di tangan yang tepat juga membantu mencegah timbulnya permasalahan baru.

Bagaimana, tertarik untuk mencoba perawatan di klinik kecantikan? Buka Traveloka Xperience dan temukan berbagai produk beauty di dalamnya. Berikut beberapa pilihan terbaiknya:

Mengapa perawatan secara lengkap lebih baik dilakukan oleh ahli kecantikan?

Tak salah memang mempercayakan ZAP untuk membuat wajahmu lebih segar dan cerah. Teknologi yang digunakan sudah modern sehingga lebih aman dan hasilnya maksimal. Selain itu, klinik kecantikan khusus wanita yang sudah membuka 35 cabang di Indonesia ini selalu mengedepankan pelayanan terbaik untuk membuat kamu betah melakukan perawatan.

Mengapa perawatan secara lengkap lebih baik dilakukan oleh ahli kecantikan?

ZAP

Dapatkan Perawatannya Disini!

Mengapa perawatan secara lengkap lebih baik dilakukan oleh ahli kecantikan?

Klinik kecantikan ini cocok untuk kamu yang mencari perawatan berkualitas. Selain sudah didukung dokter andal, Wijaya Platinum telah menggunakan teknologi canggih dengan bantuan terapis profesional. Dijamin, kamu bakal rutin kembali perawatan ke sini. Salah satu perawatan yang bisa kamu coba adalah Stemcell Anti Aging untuk mengurangi garis halus dan kerutan di wajah.

Mengapa perawatan secara lengkap lebih baik dilakukan oleh ahli kecantikan?

Wijaya Platinum

Dapatkan Perawatannya Disini!

Mengapa perawatan secara lengkap lebih baik dilakukan oleh ahli kecantikan?

Natasha Skin Care kerap menjadi referensi banyak orang yang ingin mendapatkan kulit sehat dan bercahaya. Hal ini karena produk perawatannya tidak membuat ketergantungan, memiliki servis perawatan beragam, dan menawarkan fasilitas konsultasi dokter tanpa biaya. Tak heran jika klinik kecantikan ini tak pernah sepi pengunjung.

Mengapa perawatan secara lengkap lebih baik dilakukan oleh ahli kecantikan?

Natasha Skin Care

Dapatkan Perawatannya Disini!

Mengapa perawatan secara lengkap lebih baik dilakukan oleh ahli kecantikan?

Ini dia salah satu tempat terbaik untuk mengatasi masalah jerawat, rambut rontok, hingga penuaan dini. Dermatologisnya berpengalaman dan informatif, sehingga kamu bisa lebih leluasa bertanya tentang kondisi kulit atau rambut maupun perawatan yang akan dilakukan. Produk-produk Erha juga aman dan inovatif, jadi kamu lebih nyaman untuk menggunakannya tiap waktu. Apabila ingin melakukan perawatan, Erha buka pukul 10:00 – 22:00 WIB.

Mengapa perawatan secara lengkap lebih baik dilakukan oleh ahli kecantikan?

Erha

Dapatkan Perawatannya Disini!

Sekarang, sudah terpikir klinik kecantikan mana yang ingin kamu kunjungi? Jangan lupa booking voucher perawatannya via Traveloka untuk pengalaman merawat diri yang berkesan dan lebih hemat. Dapatkan kemudahan tersebut di sini.