Memukul bola dengan gerakan seperti menebang pohon atau membacok dalam tenis meja disebut

Gerakan memukul bola pingpong dengan gerakan seperti menebang pohon dengan menggunakan kapak atau disebut juga dengan membacok adalah pukulan (D) chop.

Chop artinya membacok, dalam permainan tenis meja, bola akan dipukul dengan bet layaknya ayunan kapak bacok / tebang pohon.

Gerakan memukul bola dengan gerakan seperti menebang pohon dengan kapak atau disebut juga gerakan membacok adalah

Penjelasan

Memukul bola dengan gerakan seperti menebang pohon atau membacok dalam tenis meja disebut

Maksud soal: nama pukulan pingpong seperti tebang pohon.

Fokus kata kunci: menebang.

  • Teknik push dilakukan dengan mendorong bola dengan bet yang terbuka.

Artinya gerakanya tidak seperti sedang menebang, namun sedang mendorong.

  • Sedangkan pukulan drive dilakukan dengan ayunan bet dari bawah menyerong ke atas.

Gerakan membacok dilakukan dari atas menyerong ke bawah. Maka, B juga salah.

  • Sedangkan gerakan block, gerakanya layangknya mengahalau / membendung bola tenis meja dengan bet yang tertutup.
  • Teknik chop, seperti namanya “tebang” adalah pukulan bola pingpong dengan menggunakan bet layaknya sedang menebang pohon, dengan memanfaatkan lecutan dari pergelangan tangan.

Jawabannya

Gerakan memukul bola dengan gerakan seperti menebang pohon dengan kapak atau disebut juga gerakan membacok adalah

Pukulan (D) Chop 🏓 dilakukan dengan melecutkan pergelangan tangan layaknya sedang menebang pohon. 🥇

Tips

Kata kunci soal ini ada pada menebang.

Dari pilihan jawaban di atas.

  • Push = mendorong.
  • Drive = menyerong atas
  • Block = membendung.
  • Chop = menebang.

Maka jawabannya adalah (D)

🏓 Jawaban ini telah dinilai BENAR. 🥇

bantu ya kak nanti aku kasih bintang 10​

catatan PJOK dari halaman 64 sampai 94​

1.Apa yang kalian ketahui tentang jalan cepat2. Apa perbedaan jalan dengan lari bantu jawab kak​

jelaskan cara melakukan gerak keseimbangan dengan satu kaki​

jelaskan rangkaian gerakan star lari jarak pendek dan jalan cepat​

Tolong dijawab dengan benar​

BULU TANGKIS1. Pukulan lob servis biasanya digunakan dalam permainan?2. Permainan ganda sering menggunakan servis apa?3. Permainan single sering mengg … unakan servis apa?tolong dijawab semua​

pukulan shuttlekok yang diambil dari samping kanan badan pemukul dalam permainan bulutangkis disebut​

keteramoilan memberikan operan kepada smasher untuk kemudian dismes kearah permainan lawan​

pukulan service flick dalam permainan bulu tangkis disebut juga​

tolong bantu jawab ya ka ☺️​

Siapa pemenang pertandingan bola voli adalah tim yang berhasil memenangkan tiga dari.....babakk​

B. jawablahpertanyaan-pertanyaan berikut dengan benar! 1. Bagaimana sikap awal passing atas?​

tolong bantuannya ya kakaa saya blm paham... terimakasih yg mau menjawab​

pengen balasnya memiliki poster tersebut sangat tinggi biasanya menggunakan teknik melempar​

selain para pemain harus menguasai gerakan spesifik dalam permainan bola basket apalagi yang dibutuhkan oleh sebuah tim untuk memenangkan pertandingan … dalam permainan bola basket? jelaskan.​

Gerak spesifik menggiring bola disebut juga dengan .. a. passing b. dribbling C. servis d. smes​

organisasi olahraga nasional dan internasional​

pemain yang sering melakukan passing atas, yaitu..​

Jelaskan berbagai gerak spesifik melempar dan menangkap bola dalam permainan bola basket​

Memukul bola dengan gerakan seperti menebang pohon atau membacok dalam tenis meja disebut

Memukul bola dengan gerakan seperti menebang pohon atau membacok dalam tenis meja disebut
Lihat Foto

ANNE-CHRISTINE POUJOULAT

Petenis meja putri Suriah, Hend Zaza, yang masih berusia 12 tahun melawan Liu Jia (Austria) di babak penyisihan Olimpiade Tokyo 2020.

KOMPAS.com - Dalam permainan tenis meja, terdapat teknik memukul bola yang dilakukan dengan gerakan seperti menebang pohon dengan kapak atau membacok. Teknik ini dinamakan dengan chop.

Tenis meja atau disebut juga dengan pingpong adalah jenis olahraga raket yang dimainkan oleh dua orang (tunggal) atau dua pasangan (ganda).

Adapun, tenis meja adalah permainan berdasarkan poin atau angka. Artinya, pemain yang mengumpulkan poin lebih banyak dalam gim yang sudah ditentukan akan tampil sebagai pemenang.

Untuk mencetak poin, pemain tenis meja harus mematikan bola dengan cara dipukul ke arah bidang permainan lawan.

Baca juga: Menghentikan Bola dengan Sikap Bet Tertutup dalam Tenis Meja

Berdasarkan posisi memegang bet, teknik pukulan tenis meja terbagi menjadi forehand dan backhand.

Pukulan forehand merupakan pukulan yang paling kuat, selain itu tenaga yang digunakan biasanya lebih maksimal daripada pukulan backhand.

Sementara itu, berdasarkan jenis atau teknik memukul bola, pukulan tenis meja dibagi menjadi berbagai macam seperti drive, push, block, chop, dan juga service.

Dalam artikel ini, akan dibahas mengenai teknik chop dalam tenis meja.

Baca juga: Arah Bola Servis dalam Tenis Meja

Dikutip dari laman Pingpong Fandom, chop adalah teknik memukul bola yang dilakukan dengan cara seperti orang menebang pohon menggunakan kapak. Oleh sebab itu, pukulan chop disebut juga dengan cut.

Jadi, pukulan dengan gerakan seperti menebang pohon dengan kapak atau membacok dalam permainan tenis meja dinamakan chop.

Pada dasarnya, chop adalah teknik pukulan defensif atau bertahan. Ketika melakukan chop, posisi bet adalah horizontal sedikit ke atas.

Memukul bola dengan gerakan seperti menebang pohon atau membacok dalam tenis meja disebut

Memukul bola dengan gerakan seperti menebang pohon atau membacok dalam tenis meja disebut
Lihat Foto

Unsplash/ Wan San Yip

tenis meja, pingpong

Cara melakukan pukulan chop

Teknik chop dalam permainan tenis meja dibagi menjadi dua yaitu forehand chop dan backhand chop.

1. Forehand chop

Cara melakukan forehand chop adalah sebagai berikut.

  • Posisi badan siap di belakang meja, lalu kaki kanan agak mundur ke belakang.
  • Posisi bet (alat pukul) agak terbuka menghadap ke atas, lalu disertai gerakan memukul bola seperti menebang pohon.
  • Pada saat akan memukul bola posisi bet harus berada di atas bola dengan gerakan arah pukulan ke bawah agak ke depan.
  • Usahakan kontak dengan bola terjadi di depan kanan badan.

Baca juga: Pukulan yang Efektif untuk Menahan Serangan di Sebelah Kiri dalam Tenis Meja

2. Backhand chop

Cara melakukan backhand chop adalah sebagai berikut.

  • Posisi badan siap di belakang meja, lalu kaki kiri agak mundur ke belakang. Kemudian, posisi bet agak terbuka menghadap ke atas.
  • Gerakan memukul bola seperti menebang pohon dengan kapak atau membacok.
  • Pada saat akan hendak memukul bola posisi bet harus berada di atas bola dengan gerakan pukulan ke bawah agak ke depan.
  • Usahakan kontak bola pada bagian sisi bawah bet depan dengan sisi bawah bola.
  • Usahakan perkenaan bola di kiri agak depan tubuh merupakan proses melaksanakan pukulan backhand chop dengan catatan pemain menggunakan tangan kanan. Jika kidal atau bet dipegang tangan kiri, maka sebaliknya.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.