Lagu apa yang terpanjang di dunia?

Liputan6.com, Jakarta - Rekor Dunia Guinness memiliki semua rekor yang ada di Bumi -- termasuk juga yang berhubungan dengan musik. Semua yang Anda bayangkan dan yang tidak, pasti ada.

Dikutip dari Mental Floss, Kamis (15/4/2021), pernahkah Anda pikirkan apa alat musik yang paling besar?

Jawabannya ada di Guinness dengan saksofon yang dibuat oleh 1660 orang di Nice, Prancis, sebagai bagian dari Hari Musik Nasional 2014.

Ada juga rekor dunia yang lebih konvensional seperti lagu "Summertime" karya George Gershwin yang merupakan lagu paling banyak direkam sepanjang masa dan lagu "Star Wars Theme/Cantina Band", sebuah lagu remix disko dari komposisi Star Wars John Williams dari album Meco tahun 1977 Star Wars dan Other Galactic Funk -- lagu yang dianggap sebagai single instrumental terlaris.

Lagu dengan Durasi Lebih dari 13 Jam

Untuk lagu terpanjang yang pernah ada memiliki durasi 13 jam, 23 menit, dan 32 detik dengan lagu berjudul, "The Rise and Fall of Bossanova" adalah komposisi yang sebagian besarnya merupakan instrumental. Sangat cocok untuk mereka yang mencari sesuatu yang menenangkan, tetapi tidak terlalu berisik untuk dimainkan saat melakukan kegiatan yang panjang.

JURNAL SOREANG - Pada umumnya, lagu yang kita putar dan dengarkan berkisar antara tiga sampai lima menit.

Namun, beberapa lagu yang pernah direkam memiliki durasi panjang yang sangat berbeda jauh dengan lagu lainya.

Berapa kira-kira durasi lagu yang disebut panjang itu? 10 menit? 15 menit? Berikut ini adalah daftar lagu-lagu dengan durasi terpanjang yang pernah direkam.

Baca Juga: Bikin Mata Pegel! Inilah 10 Buku Dengan Halaman Terpanjang di Dunia, Lembarnya Sampai Ribuan

1. Orbital - Chime (12 menit 46 detik)

Chime adalah singel pertama dari grup elektronik Inggris Orbital . Awalnya direkam dalam kaset dan diduga biaya produksinya kurang dari 1 paunsterling.

2. Flowered Up - Weekender (12 menit 53 detik)

Lagu yang diluncurkan pada tahun 1992 dari Baggy Legends ini berlangsung lama, akan tetapi video klip resmi lagu ini justru dibuat lebih lama dengan versi 15 menit.

3. Mogwai - Mogwai Fear Satam (16 menit 19 detik)

Lagu terakhir dari album debut band Glasgow tahun 1997, Mogwai Young Team, ini berdurasi 16 menit lebih tanpa henti.

HAI-online.com - Sebagian besar dari kita pasti tau kalau Dream Theater adalah salah satu band yang punya sederet lagu dengan durasi yang panjang. Mulai dari 10 menit, bahkan sampai hampir setengah jam alias 30 menit!

Tapi, kalau kamu menganggap bahwa lagu-lagu mereka adalah lagu dengan durasi paling lama yang pernah kamu dengerin, kamu salah.

Soalnya, ada seorang musisi yang tercatat punya lagu dengan durasi terpanjang di dunia. Nggak tanggung-tanggung, untuk mendengarkan habis lagunya, kamu membutuhkan waktu 1.000 tahun! Iya, serius.

BACA JUGA: Menurut Penelitian, Inilah 6 Tipe Cowok Yang Nggak Suka Selingkuh. Salah Satunya Pencinta Musik Metal

Personel dari grup The Pogue, Jem Finer, adalah sosok dibalik lagu ini. Jadi, lagu berjudul Longplayer karya Jem Finer ini awalnya cuma punya durasi putar selama 20 menit 20 detik aja.

Nah, berkat bantuan algoritma komputer dan penambahan beberapa variasi, lagu ini bisa dimainkan sampai 1.000 tahun tanpa berhenti dan nggak bakal berulang.

Lagu ini sendiri pertama kali dimainkan pada 1 Januari 2000 silam dan dikabarkan baru akan selesai dimainkan pada 31 Desember 2999.

Buat kamu yang tertarik mendengarkan lagu ini, kamu bisa mendengarkannya di Millennium Dome di London.

Ini Lagu dengan Durasi Terpanjang di Dunia, hingga Seribu Tahun

Dicky Ardian - detikHot

Kamis, 01 Nov 2018 17:05 WIB

Foto: ilustrasi/thinkstock

Jakarta - Kalau mengira Dream Theater adalah band dengan pemilik lagu terpanjang di dunia, kamu salah. Sebab ada lagu yang durasinya hingga seribu tahun!

Lagu itu berjudul 'Longplayer'. Dari U Discover Music, lagu tersebut milik personel The Pogue, Jem Finer.

Saking panjangnya, lagu tersebut masih dimainkan hingga saat ini. 'Longplayer' dimulai sejak 18 tahun lalu, yaitu pada 1 Januari 2000.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tapi Jem Finer sendiri tak mampu memainkannya hingga selama itu. Ia hanya memiliki demo yang berdurasi hingga 20 menit 20 detik saja.


Baca juga: RHCP Tampil di Sekolah Anak Chad Smith, Promo atau Hadiah Halloween?



Namun, atas bantuan algoritma komputer, lagu tersebut bisa dimainkan lebih panjang. Beberapa variasi juga ditambahkan di 'Longplayer' hingga akhirnya lagu itu bisa berdurasi seribu tahun.

Berdasarkan perhitungan, lagu tersebut baru akan selesai pada 31 Desember 2999.

Beberapa mangkuk dan gong digunakan untuk membuat bebunyian yang mengisi unsur lagu tersebut. Hingga kini, lagu itu masih terus terdengar.

Tertarik untuk melihatnya? Silakan datang ke Millennium Dome di London, Inggris. Kabarnya 'Longplayer' juga akan bisa dinikmati lewat streaming di internet.

[Gambas:Youtube]

(dar/nu2)

musik

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA