Cara membuat fermentasi bawang putih dan madu

Resep Bawang Putih Tunggal Direndam Madu Fermentasi 7 hari Sederhana Spesial Asli Buatan Sendiri. Bumbu dapur ini memiliki banyak fungsi, bukan cuma untuk masakan, tapi juga untuk tubuh. Lalu apa jadinya jika Anda merasakan campuran madu dengan bawang putih yang didiamkan beberapa hari lamanya? Memang terasa aneh tapi nyata, namun ternyata campuran antara kedua bahan tersebut memiliki manfaat yang luar biasa banget. Mencampurkan kedua madu dan bawang putih dapat menghasilkan zat penguat kekebalan tubuh dan masih banyak manfaat lainnya.

Cara membuat fermentasi bawang putih dan madu
Gambar Bawang Putih Tunggal Direndam Madu Fermentasi

Bawang putih solo, juga dikenal sebagai bawang putih cengkeh tunggal, bawang putih monobulb, bawang putih bola tunggal, atau bawang putih mutiara atau bawang putih lanang, adalah jenis Allium sativum. Ukuran cengkeh tunggal berbeda dari sekitar 25 hingga 50 mm. Ini memiliki rasa siung bawang putih tetapi agak lebih ringan dan sedikit wangi. Dipercaya berkhasiat untuk menurunkan tekanan darah tinggi hipertensi, mencegah stroke, dan tuberkolosis TBC serta meningkatkan daya tahan tubuh atau yang dikenal dengan anti bodi.

Baca Juga :

Rendaman bawang putih madu. Hasil Fermentasi 7 hari, Bawang putih dapat meningkatkan hasrat atau libido pada pria dan juga wanita. alasanya karena bawang putih mampu melancarkan darah sehingga otomatis fungsi hasrat pun jadi meningkat karenanya. lebih dari itu saat sirkulasi darah kita lancar tubuh jadi lebih berenergi dan bersemangat. Berikut kumpulan rahasia aneka kreasi dan variasi olahan resepi bawang putih tunggal direndam madu fermentasi selama 7 hari hasilnya sungguh takjub luar biasa amazing sajian sedap istimewa lengkap dengan cara bikin sendiri di rumah ala rumahan (Homemade) step by step anti gagal yang simple, mudah dan praktis untuk konsumsi sendiri maupun untuk jualan ide usaha bisnis obat herbal tradisional alami racikan sendiri dengan ramuan khusus.

RESEP BAWANG PUTIH TUNGGAL DIRENDAM MADU

BAHAN :

  • 1/4 kg bawang tunggal atau bawang putih tunggal atau bawang putih lanang
  • 1 botol madu asli atau secukupnya

CARA MEMBUAT BAWANG PUTIH TUNGGAL DIRENDAM MADU :

  1. Kupas kulit bawang, kemudian campur madu
  2. Tarok dalam botol. lalu fermentasi bawang putih tunggal atau bawang putih lanangselama satu minggu. hasilnya bisa di pakai setiap saat mau membutuhkan.
  3. Sajikan.

BICARABERITA - Manfaat bawang putih dan madu untuk pria dewasa ternyata bisa bikin jadi perkasa dan tahan lama loh. 

Cara membuat ramuan bawang putih dan madu tersebut juga sangat mudah. Kamu hanya perlu menggunakan bahan sederhana. 

Sebelum itu, kenapa sih seorang pria dewasa harus perkasa di ranjang? 

Tentunya karena pria harus menunjukkan jati dirinya sebagai seorang yang kuat. Jangan sampai baru beberapa ronde langsung lemah. 

Hal ini akan sangat melukai hati pasangan kamu. Mereka juga menginginkan durasi yang lebih lama. 

Jangan khawatir, pada artikel ini kami akan bahas mengenai cara membuat ramuan bawang putih dan madu. 

Bawang putih campur madu apa khasiatnya? Khasiatnya bisa membuat pria dewasa makin perkasa dan tahan lama. 

Sehingga hubungan dengan pasangan bisa lebih bahagia. 

Perlu diketahui bahwa bawang putih mengandung zat mangan, vitamin B6, vitamin C, zat besi, selenium, fosfor, protein, vitamin B1 hingga kalsium.

Kandungan zat tersebut bisa membantu memperlancar peredaran darah hingga menjaga kesehatan alat reproduksi pria.

Sementara madu mengandung vitamin C, vitamin B3, vitamin B2, seng, kalium, natrium, kalsium, zat besi, fosfor, serat, karbohidrat dan protein. 

Kita semua tahu bahwa madu sering dianjurkan untuk dikonsumsi agar tubuh tetap sehat. 

Madu juga menjadi makanan yang direkomendasikan oleh Rasulullah. 

Lalu bagaimana cara membuat ramuan bawang putih dan madu yang baik dan benar? 

1. Siapkan 1 ½ hingga 2 siung bawang putih mentah (sesuaikan saja dengan kebutuhanmu).

2. Geprek bawang putih hingga zat yang terkandung di dalamnya bisa keluar.

3. Ambil madu satu sendok teh.

4. Campurkan bawang putih yang telah digeprek dengan madu.

5. Kemudian, makan campuran bawang putih dan madu tersebut. 

6. Minum air putih jika merasa pahit atau pedas atau langu. 

Kamu bisa mempraktekkan cara ini sehari dua kali ya. Biasanya sih di pagi hari dan sore hari. 

Berapa siung bawang putih untuk pria? Sesuai aturan di atas, dalam sekali makan hanya satu atau dua siung. 

Jadi dalam sehari, kamu bisa melahap tiga atau empat siung bawang putih. Jangan berlebihan ya, karena dikhawatirkan bisa merusak lambung. 

Lakukanlah cara ini hingga beberapa bulan, agar mendapatkan keperkasaan yang tinggi. 

Cukup mudah kan cara membuat ramuan bawang putih dan madu ini? Siapa saja pasti bisa mempraktekkan ramuan ajaib ini.

Semoga bisa bermanfaat dan menambah wawasan kalian ya. Jangan lupa untuk share ke teman-teman kalian ok!

Berapa lama fermentasi madu dan bawang putih?

Cara membuatnya dengan mencampur satu siung bawang putih dalam wadah steril, kemudian tuangkan madu dan aduk rata. Diamkan selama tiga hari. Setelah tiga hari, akan ada gas dan gelembung kecil di madunya. Ini berarti bawang putih telah mengalami fermentasi.

Apa Manfaat fermentasi bawang putih dan madu?

Baik bawang putih dan madu memiliki efek antibakteri dan anti-inflamasi yang membantu meredakan sakit tenggorokan dan batuk secara efektif. Bawang putih yang direndam madu memiliki sifat hangat, anti las yang baik, membantu mengobati gejala batuk angin, pilek, sakit tenggorokan dengan sangat baik.

Bagaimana cara meracik bawang putih untuk obat kuat?

Caranya, hancurkan 1-2 siung bawang putih lalu campur dengan 1 sendok teh madu mentah. Setelah itu tambahkan madu dan susu, sesuai selera. Cara terakhir, bawang putih bisa dibakar hingga gosong lalu langsung dikonsumsi bersamaan dengan nasi ataupun sendiri.

Bagaimana cara fermentasi bawang putih?

Maka dari itu, Anda patut mencoba fermentasi bawang putih..
Kupas bawang putih, tetapi pastikan siung tetap utuh. ... .
Masukkan siung bawang putih ke dalam stoples yang bersih, dan tuangkan ACV atau air garam sampai bawang putih tertutup. ... .
Tutup stoples dan diamkan pada suhu kamar normal selama sekitar 2-3 minggu..