Bagaimana cara menggambar dengan teknik kering

Gambar cerita Cara Menggambar Teknik Kering dan Basah

4/ 5 stars - "Gambar cerita Cara Menggambar Teknik Kering dan Basah" Gambar cerita Cara Menggambar Teknik Kering dan Basah. Gambar cerita adalah gambar yang menunjukkan kegiatan orang-orang atau binatang-binat...

Gambar cerita Cara Menggambar Teknik Kering dan Basah. Gambar cerita adalah gambar yang menunjukkan kegiatan orang-orang atau binatang-binatang dalam suatu peristiwa. Gambar cerita dapat ditemui pada buku-buku cerita, terutama untuk anak-anak, untuk menceritakan sebuah peristiwa, baik peristiwa yang benar-benar terjadi atau cerita imajinasi. Bagaimana gambar cerita dibuat? Menggambar cerita dapat dilakukan dengan teknik kering dan teknik basah. Alat dan bahan untuk menggambar cerita dengan teknik kering, menggunakan beberapa alat misalnya, pensil, kapur, krayon, atau bahan lain yang tidak memerlukan air. Pada teknik basah, media yang diperlukan berupa cat air, tinta bak atau tinta Cina, cat poster yang menggunakan air sebagai pengencer.

1. Teknik Kering

Menggambar cerita dengan teknik kering, tidak perlu menggunakan pengencer seperti air. Cerita dibuat langsung pada kertas gambar. Mula-mula dibuat sketsa atau rancangan gambar yang menggambarkan sebuah cerita. Setelah itu, diberikan garis atau warna sesuai dengan media kering yang digunakan. Beberapa contoh media kering yang biasa digunakan antara lain:

A. Pensil,

Pensil yang digunakan dalam menggambar cerita, biasanya adalah pensil ukuran 2B sampai 6B.

B. Krayon. 

Krayon memiliki beragam variasi warna. Krayon merupakan campuran antara lilin dan bahan pewarna yang aman untuk anak-anak. Krayon digunakan untuk menggambar cerita yang memerlukan variasi warna.
C. Pulpen atau Spidol Pulpen atau spidol juga digunakan untuk menggambar cerita dengan karakter yang tegas pada garis-garis.

2. Teknik basah

Media yang digunakan untuk teknik basah antara lain, cat air, tinta, atau media lain yang memerlukan air sebagai pengencer. Cerita dibuat dengan cara membuat sketsa pada bidang gambar dua dimensi berupa kertas. Setelah itu, baru diberi warna sesuai dengan media basah yang sudah ditentukan. Teknik basah memerlukan beberapa alat dan bahan seperti cat air, cat poster, tinta bak atau tinta Cina, berbagai jenis kuas, dan palet cat air. Berikut adalah contoh gambar cerita yang dibuat dengan menggunakan teknik basah.

Apakah kamu sudah tahu alat dan bahan dalam menggambar ilustrasi teknik kering? Jika kamu belum tahu tentang alat dan bahan dalam menggambar ilustrasi teknik kering, kamu bisa membaca pembahasan yang sudah kami rangkum berikut ini.

Menggambar ilustrasi dengan teknik kering yaitu, tidak perlu menggunakan pengencer air atau minyak. Ilustrasi dibuat langsung pada bidang dua dimensi berupa kertas gambar kemudian dibuat sketsa untuk selanjutnya diberi aksen garis atau warna sesuai dengan media kering yang digunakan.

Alat dan bahan dalam menggambar ilustrasi teknik kering

  • Pensil yang digunakan dalam menggambar ilustrasi ukuran pensil 2B-6B.
  • Arang yang digunakan untuk menggambar ilustrasi adalah yang terbuat dari bahan dasar kayu. Menggambar dengan arang akan meninggalkan debu pada kertas.
  • Krayon atau pastel color banyak ragam variasi warnanya, digunakan dalam menggambar ilustrasi yang menginginkan variasi pewarnaan.
  • Charcoal berbentuk seperti pensil warna dengan lapisan kertas sebagai pembungkusnya. Charcoal memiliki warna tajam/jelas.
  • Pulpen digunakan sebagai alat untuk menggambar ilustrasi dengan karakter tegas pada garis-garis gambarnya.

Teknik kering adalah teknik pewarnaan gambar model tanpa menggunakan minyak cat atau dalam keadaan kering.  Alat dan bahan dalam menggambar ilustrasi teknik kering menggunakan beberapa alat misalnya, pensil, kapur, krayon, atau bahan lain yang tidak memerlukan air.

READ  Pengertian Ilustrasi

Dika, Arif, Ilham, dan Adam melak- sanakan salat berjamaah. Arif sebagai imam, sedangkan Dika, Ilham, dan Adam sebagai mak- mum. Saat mengerjakan sala … t, Arif lupa gerakan salat. Hal yang sebaiknya dilakukan Dika, Ilham, dan Adam adalah.... tolong dong​

apa bahasa Arab saya , garpu​

Berikut manfaat membaca kekua- saan Allah melalui ciptaan-ciptaan- Nya, yaitu ....​

Dalil yang menunjukkan bahwa boros adalah perilaku setan adalah​

Surah yang di dalamnya terdapat perintah membaca bagi umat Islam, yaitu Surah​

"Katakanlah: 'Malaikat maut yang diserahi untuk [mencabut nyawa] mu akan mematikanmu, kemudian hanya kepada Tuhanmu lah kamu akan dikembalikan." [Q.S. … as- Sajdah [32]: 11] Malaikat yang dijelaskan pada terjemahan ayat di atas adalah ....Tolong dong kasih jawaban mai dikumpul besok​

b. Surah az-Zukhruf ay c. Surah al-Infitar ayat d. Surah az-Zumar aya​

Malaikat yang menumbuhkan tum- buhan-tumbuhan di bumi sehingga dapat dimanfaatkan manusia, yaitu​

"Fajaalahum" Adalah bacaan??

dalam berpolitik umar bin abdul aziz selalu mengutamakan nilai.....dan.....tolong bantu jawab kak besok di kumpul plisss​

hzbsjjdyuejegsyakskjdhd

Daun yang baik dan aman untuk membuat anyaman ketupat adalah daun …

Bahan alami yang baik untuk membuat tikar adalah … .

1. Sebelum menyiapkan bahan dan alat, halyang harus kita lakukan dalam membuatcerita bergambar adalah ..... a. menentukan temab. pembuatan sketsac. pe … nyelesaian gambar d. menentukan jenis teknik yang akandigunakan2. Setelah menentukantema membuatlangkah ceritaluksiakan,buttanselanjutnya dalam bergambar adalah...a. pewarnaanb. persiapan alat dan bahanc. pembuatan sketsa d. penyelesaian gambar3. Media yang digunakan dalam teknikbasah pada cerita bergambaradalah a. arangb. cat aira. realisc. pensil d. krayon4. Corak pewarnaan yang sesuai dengankeadaan nyata disebut corak...... c. bukan realisd. basahb. kering 5. Setelah menentukan tema dan membuat sketsa sesuai tema, tahap berikutnya adalah...a. mewarnal gambar b. mengapus garis-garis pada sketsaC. menambah garis atau coretan d. menentukan teknik6. Mewarnai cerita bergambar dapat dilakukan dengan teknik... dan teknik...a. luar dan dalamb. atas dan bawah C. baru dan lamad. basah dan kering7. Tulisan yang menjadi inti dari gambar cerita adalah....a.ilustrasiC. artistikb. narasid. teknik8. Berikut yang termasuk ciri cerita bergambar adalah.... a. menyediakan unsur horor atau mistisb. bersifat proposional c. menggmbarkan satu watak sajad. kurangnya unsur humor 9. Berikut bahan yang digunakan sebagai pengencer dalam mewarnai adalah.....a. kuasC. tintab. aird. cat10. Pada gambar cerita, peranan gambar hanya sebagai a. petunjukb. kolom pecakapanC. hiasand. ilustrasi pelengkap​

Bagaimana tehnik pembentukan corak pada ikat celup dengan tehnik jumputan ?​

Menyusun Tangga nada mayor sampai 12 kres tlng bntu ya kak dikumpulin bsk soalny

perbedaan iklan karikatur animasi dan poster​

Selanjutnya, lakukan penilaian diri dengan memberi angka pada rentang yang tertera pada kolom A, B. C, atau D. B C D Setelah mempelajari pengetahuan d … an me- laksanakan teknik vokal dalam bernyanyi lagu secara vokal grup, saya memiliki ke- mampuan berikut. 86-100 71-85 Skor 56-70 ​

Tolong bantu jawab kakak/abang ​

Unsur unsur tari beksan wireng dan penjelasannya

Video yang berhubungan

Home » Kelas V » Gambar Cerita Teknik Kering dan Teknik Basah

Gambar cerita adalah gambar yang menunjukkan kegiatan orang-orang atau binatang-binatang dalam suatu peristiwa. Gambar cerita dapat ditemui pada buku-buku cerita, terutama untuk anak-anak, untuk menceritakan sebuah peristiwa, baik peristiwa yang benar-benar terjadi atau cerita imajinasi. Bagaimana gambar cerita dibuat? Menggambar cerita dapat dilakukan dengan teknik kering dan teknik basah. Alat dan bahan untuk menggambar cerita dengan teknik kering, menggunakan beberapa alat misalnya, pensil, kapur, krayon, atau bahan lain yang tidak memerlukan air. Pada teknik basah, media yang diperlukan berupa cat air, tinta bak atau tinta Cina, cat poster yang menggunakan air sebagai pengencer.

1. Teknik Kering

Menggambar cerita dengan teknik kering, tidak perlu menggunakan pengencer seperti air. Cerita dibuat langsung pada kertas gambar. Mula-mula dibuat sketsa atau rancangan gambar yang menggambarkan sebuah cerita. Setelah itu, diberikan garis atau warna sesuai dengan media kering yang digunakan. Beberapa contoh media kering yang biasa digunakan antara lain:
  1. Pensil, Pensil yang digunakan dalam menggambar cerita, biasanya adalah pensil ukuran 2B sampai 6B.
  2. Krayon. Krayon memiliki beragam variasi warna. Krayon merupakan campuran antara lilin dan bahan pewarna yang aman untuk anak-anak. Krayon digunakan untuk menggambar cerita yang memerlukan variasi warna. 
  3. Pulpen atau Spidol. Pulpen atau spidol juga digunakan untuk menggambar cerita dengan karakter yang tegas pada garis-garis.

Bagaimana cara menggambar dengan teknik kering

2. Teknik Basah Media yang digunakan untuk teknik basah antara lain, cat air, tinta, atau media lain yang memerlukan air sebagai pengencer. Cerita dibuat dengan cara membuat sketsa pada bidang gambar dua dimensi berupa kertas. Setelah itu, baru diberi warna sesuai dengan media basah yang sudah ditentukan. Teknik basah memerlukan beberapa alat dan bahan seperti cat air, cat poster, tinta bak atau tinta Cina, berbagai jenis kuas, dan palet cat air. Berikut adalah contoh gambar cerita yang dibuat dengan menggunakan teknik basah.

Ayo Mencoba

Setelah kamu mengetahui alat dan bahan yang digunakan untuk membuat gambar cerita, gunakanlah informasi di atas untuk melakukan kegiatan berikut bersama dengan kelompokmu.
  1. Jelaskanlah, apa yang kamu ketahui tentang gambar cerita. Tuliskan pemahamanmu dengan menggunakan kata-katamu sendiri, pada buku catatanmu!
  2. Berdasarkan pemahamanmu tentang gambar cerita, bersama kelompokmu, carilah beberapa gambar cerita dari majalah dan koran.
  3. Guntinglah gambar cerita tersebut dan tempelkan di beberapa kertas gambar ukuran A4.
  4. Tuliskanlah di bawah cerita tersebut beberapa keterangan, seperti: Pembuat gambar,, Teknik yang digunakan, dan Alat yang digunakan.
  5. Amatilah gambar cerita yang telah kamu pilih, lalu diskusikan dengan teman sekelompokmu, cerita apa yang disampaikan dari gambar cerita tersebut. Tuliskanlah cerita yang kamu tangkap dari gambar tersebut di bawah keterangan gambar.
  6. Pajanglah hasil pekerjaan kelompokmu di dinding kelas. Lakukanlah pengamatan pada gambar-gambar cerita milik kelompok lain. Apakah yang dapat kamu simpulkan dari kegiatan di atas? Tuliskanlah kesimpulanmu di tempat yang tersedia di bawah ini.

Bagaimana cara menggambar dengan teknik kering

Gambar cerita adalah gambar yang menunjukkan kegiatan orang-orang atau binatang-binatang dalam suatu peristiwa. Menggambar cerita dapat dilakukan dengan teknik kering dan teknik basah. Alat dan bahan untuk menggambar cerita dengan teknik kering, menggunakan beberapa alat misalnya, pensil, kapur, krayon, atau bahan lain yang tidak memerlukan air. Pada teknik basah, media yang diperlukan berupa cat air, tinta bak atau tinta Cina, cat poster yang menggunakan air sebagai pengencer.

Posted by Nanang_Ajim

Mikirbae.com Updated at: 3:01 PM