Apakah boleh mengecas HP saat 50 persen?

Baterai ponsel bisa menurun terus-menerus. Padahal baterai termasuk komponen penting pada ponsel. Kapasitas baterai menurun berdampak pada durasi pemakaian ponsel.

Sekarang ini banyak HP dengan kapasitas baterai besar disertai teknologi fast charging. Teknologi ini membuat baterai ponsel lebih awet dan pengisian daya lebih cepat.

Tetapi, kemampuan baterai dapat berkurang jika tidak dirawat dengan baik. Umumnya penurunan daya baterai terjadi setelah 500 sampai 1.000 siklus pengisian. Biasanya daya baterai ponsel akan berkurang setelah 3 tahun lebih. Supaya baterai ponsel awet, berikut tips mengisi daya baterai.

Cara Cas HP yang Benar

1. Waktu Cas HP

Pengguna ponsel perlu mengetahui aturan pengisian ulang baterai. Anda bisa mengisi ulang baterai dari 30% sampai 90%. Usahakan cabut cas HP sebelum mencapai 100%. Mengutip dari techadvisor.com, mengisi baterai lithium-ion dari 80 sampai 100% dapat merusak daya. Hal ini menyebabkan kapasitas baterai cepat menurun.

2. Hindari Cas HP di Tempat Panas

Hindari mengisi daya baterai di tempat terlalu panas atau dingin. Kinerja baterai optimal berada di suhu ruangan 20 sampai 30° C. Jika suhu ruangan terlalu panas atau dingin dapat merusak kapasitas baterai.

3. Gunakan Cas HP Fast Charging

Sekarang ini ponsel terbaru mendukung pengisian daya cepat. Anda bisa membeli cas HP original Quick Charge dari Qualcomm yang menghasilkan daya 18W. Beberapa ponsel menyediakan muatan daya lebih tinggi hingga 45W.

Pengisian daya cepat tidak merusak masa baterai. Tetapi anda perlu berhati-hati ketika pengisian daya, suhu HP meningkat panas. Anda perlu mengganti pengisian daya untuk kesehatan masa baterai.

4. Pakai Mode Pesawat

Supaya baterai awet, hindari pemakaian HP. Pengguna bisa mematikan HP atau mengaktifkan mode pesawat. Sehingga data internet atau Wifi tidak menyala. Mode pesawat akan menghentikan notifikasi HP sementara. Sehingga ketika diisi, tidak terjadi peningkatan suhu.

5. Hindari Cas Lewat Port USB Laptop

Pengguna ponsel sebaiknya menghindari cas HP lewat port USB di laptop atau komputer. Penyebabnya karena arus masuk cenderung lambat, sekitar 0,5A. Cas lewat port USB ini membuat pengisian daya lebih lama dan meningkatkan suhu ponsel.

6. Pakai Cas Original

Penggunaan Cas HP akan mempengaruhi kapasitas daya. Charger asli atau bawaan mengurai penurunan daya baterai. Umumnya cas HP ori tidak mempengaruhi suhu baterai. Pengguna bisa membeli charger lain, tetapi anda harus memperhatikan voltase dan ampere kepala charger sesuai kebutuhan Hp.

Apakah boleh mengecas HP saat 50 persen?

SOLOPOS.COM - Ilustrasi. Charger HP yang benar. (Carisinyal.com)

Solopos.com, SOLO — Baterai handphone atau HP merupakan komponen vital pada perangkat gawai. Sehingga cara charger HP yang benar bisa membuat baterai lebih awet.

Karena jika baterai HP bermasalah, tentu aktivitas harian bakal terganggu. Hal ini mengingat smartphone sudah menjadi perangkat pendukung penting.

PromosiTokopedia Hijau Ajak UMKM dan Masyarakat Usung Produk Ramah Lingkungan

Untuk itu agar daya baterai tidak cepat habis dan usia baterai lebih lama. Berikut cara charger HP yang benar dikutip dari Carisinyal.com dan Hallogsm.com.

Gunakan charger original

Jangan gunakan charger yang bukan aslinya atau abal-abal, karena jika tetap digunakan proses pengisian daya tidak maksimal. Baterai cepat ngedrop, karena setiap HP Android memiliki batas maksimum pengisian daya yang sudah disesuaikan dengan charger bawaaanya.

Hindari gunakan power bank

Power bank sebaiknya digunakan jika HP Android Anda kehabisan daya baterai namun tidak ada stop kontak atau aliran listrik. Karena arus listrik yang dialirkan power bank sering kali tidak stabil. Jadi charger HP yang benar gunakan charger asli.

Baca juga: HP Huawei Terbaru, Nova 10 Series Meluncur di China

Tidak sampai 100%

Ada yang mengatakan jika baterai tak terisi penuh dan langsung dicabut, maka akan menurunkan kinerja baterai. Padahal ngecas HP yang paling ideal justru bukan saat penuh atau 100% tetapi sekitar 80% saja.

Sebelum daya habis

Cara charger HP yang benar adalah saat daya HP tidak benar-benar habis. Artinya, ketika daya baterai kisaran 30% – 40%, saat tepat mengisi daya HP.

Matikan HP

Salah satu cara charger HP yang benar adalah dengan mematikan HP tersebut. Memang tidak terlalu salah ketika mengisi baterai saat HP menyala. Hanya saja akan lebih baik ngecas HP dalam keadaan HP mati.

 Kontras layar HP

Jika terpaksa Anda mengisi daya baterai HP dalam keadaan menyala, sebaiknya kontras layar HP tidak tinggi. Karena kontras layar adalah faktor utama yang membuat baterai cepat habis.

Baca juga: Rekomendasi Smart TV Harga Rp1 Jutaan, Pilih Yang Mana?

Hindari port USB PC/Laptop

Mengisi daya lewat port USB laptop atau komputer cenderung lambat mengingat arus yang masuk biasanya hanya 0,5 A saja. Jadi charger HP yang benar ke stop kontak langsung.

Lepas casing HP

Jika HP yang Anda miliki memakai casing, sebaiknya ketika saat charger lepaslah casing-nya. Agar pembuangan hawa panas saat sedang pengisian bisa dilepas.

Isi daya pagi hari

Charger HP yang benar sebaiknya dilakukan saat pagi sebelum berangkat kerja atau berkativitas. Kendati mengisi daya pada malam hari tidak masalah karena smartphone terbaru dilengkapi pemutus pengisian saat baterai penuh.

Jangan main gim 

Menunggu proses pengisian baterai hingga terisi penuh itu terkadang bikin Anda bosan. Apalagi yang punya hobi main gim di HP. Ingat terlalu sering bermian game online sambil isi daya HP, bisa memperpendek usia baterai dan cepat bocor.

Apakah baterai 50 persen boleh di cas?

Anda boleh charge baterai HP saat dayanya sudah dalam posisi 30 persen, 20 persen, 15 persen, bahkan saat masih 50 persen atau 70 persen pun boleh saja jika ingin charge.

Apakah boleh ngecas HP 40%?

Padahal ngecas HP yang paling ideal justru bukan saat penuh atau 100% tetapi sekitar 80% saja. Cara charger HP yang benar adalah saat daya HP tidak benar-benar habis. Artinya, ketika daya baterai kisaran 30% – 40%, saat tepat mengisi daya HP.

Bolehkah ngecas HP di atas 50%?

Saran dari Battery University, kamu hanya perlu charge HP sampai 75-80 persen saja. Charge HP sebatas 50 atau 75 persen juga baik untuk menjaga baterai tetap tahan lama.

Berapa persen HP harus di cas?

Waktu Cas HP Anda bisa mengisi ulang baterai dari 30% sampai 90%. Usahakan cabut cas HP sebelum mencapai 100%. Mengutip dari techadvisor.com, mengisi baterai lithium-ion dari 80 sampai 100% dapat merusak daya. Hal ini menyebabkan kapasitas baterai cepat menurun.