5 kata kerja dalam bahasa Inggris dan artinya

(Ilustrasi)160 Kata Kerja dalam Bahasa Inggris yang Sering Digunakan Lengkap dengan Artinya

Sonora.ID - Ketahui inilah daftar kata kerja dalam Bahasa Inggris yang sering digunakan lengkap dengan artinya.

Kata kerja atau verb adalah pelajaran mendasar yang harus dipahami untuk belajar bahasa Inggris.

Verb diartikan sebagai kata yang mendeskripsikan aksi, tindakan, kondisi, atau pengalaman sesuatu.

Verb menunjukkan aktivitas dari subyek dalam kalimat. Dalam bahasa Inggris, kata kerja tak harus menunjukkan sebuah aksi, tetapi dapat menyatakan kondisi dan keadaan.

Baca Juga: Cara Penulisan Tanggal dalam Bahasa Inggris yang Benar Lengkap dengan Contohnya

Kata Kerja dalam Bahasa Inggris yang Sering Digunakan Lengkap dengan Artinya

Berikut ini adalah daftar kata kerja dalam bahasa Inggris yang sering digunakan. Selamat belajar:

  1. Play = bermain
  2. Eat = makan
  3. Drink = minum
  4. Sleep = tidur
  5. Go = pergi
  6. Fly = terbang
  7. Walk = berjalan
  8. Run = berlari
  9. Climb = memanjat
  10. Swim = berenang
  11. Dive = menyelam
  12. Speak = berbicara
  13. Shout = berteriak
  14. Whisper = berbisik
  15. Hold = memegang
  16. Kerja: work
  17. Study: belajar
  18. Read: membaca
  19. Write: menulis
  20. Sing: menyanyi
  21. Bring: membawa
  22. Accept: Menerima
  23. Accompany: Menemani
  24. Accuse: Menuduh
  25. Achieve: Mencapai
  26. Add: Menambahkan
  27. Be: Menjadi
  28. Beat: Mengalahkan
  29. Become: Menjadi
  30. Begin: Memulai
  31. Believe: Memercayai
  32. Call: Memanggil
  33. Calculate: Menghitung
  34. Carry: Membawa
  35. Catch: Menangkap
  36. Celebrate: Merayakan
  37. Dance: Menari
  38. Decide: Memutuskan
  39. Dedicate: Membaktikan
  40. Declare: Menyatakan
  41. Decorate: Menghias
  42. Earn: Menghasilkan
  43. Eat: Makan
  44. End: Mengakhiri
  45. Erase: Menghapus
  46. Entertain: Menghibur
  47. Fall: Jatuh
  48. Feed: Memberi Makan
  49. Feel: Merasakan
  50. Fend: Menangkis

Baca Juga: 31 Contoh Notice dalam Bahasa Inggris di Berbagai Tempat Lengkap dengan Artinya

Kata Kerja Bahasa Inggris yang sering digunakan lengkap dengan artinya:

51. Get: Mendapatkan
52. Get up: Bangun
53. Give: Memberikan
54. Go: Pergi
55. Grind: Menggiling
56. Hack: Membobol
57. Handle: Menangani
58. Hang: Menggantung
59. Harmonize: Menyelaraskan
60. Harvest: Memanen
61. Identify: Mengidentifikasi
62. Ignore: Mengabaikan
63. Improve: Memperbaiki
64. Increase: Meningkatkan
65. Include: Memasukkan
66. Invite: Mengundang
67. Join: Bergabung atau ikut
68. Judge: Menghakimi
69. Jump: Melompat
70. Justify: Membenarkan
71. Keep: Menjaga
72. Kick: Menendang
73. Kiss: Mencium
74. Knit: Merajut
75. Knock: Mengetuk
76. Laugh: Tertawa
77. Lay: Menaruh
78. Lead: Memimpin
79. Leave: Meninggalkan
80. Lend: Meminjamkan
81. Make: Membuat
82. Manage: Mengelola
83. Mean: Berarti atau mengartikan
84. Meet: Bertemu
85. Mop: Menyapu
86. Move: Bergerak
87. Navigate: Menavigasi
88. Need: Membutuhkan
89. Notify: Memberitahukan
90. Negotiate: Merundingkan
91. Obey: Mematuhi
92. Observe: Mengamati
93. Offer: Menawarkan
94. Open: Buka
95. Order: Memesan
96. Paint: Mengecat
97. Pass: Lulus
98. Pay: Membayar
99. Peel: Mengupas
100. Persuade: Membujuk

Kata Kerja Bahasa Inggris yang sering digunakan lengkap dengan artinya:

101.Leave: Meninggalkan
102.Lend: Meminjamkan
103. Make: Membuat
104. Manage: Mengelola
105. Mean: Berarti atau mengartikan
106. Meet: Bertemu
107. Mop: Menyapu
108. Move: Bergerak
109. Navigate: Menavigasi
110. Need: Membutuhkan
111. Notify: Memberitahukan
112. Negotiate: Merundingkan
113. Obey: Mematuhi
114. Observe: Mengamati
115. Offer: Menawarkan
116. Open: Buka
117. Order: Memesan
118. Paint: Mengecat
119. Pass: Lulus
120. Pay: Membayar
121. Peel: Mengupas
122. Persuade: Membujuk
123. Push: Mendorong
124. Put: Menaruh
125. Quote: Mengutip
126. Reach: Mencapai
127. Read: Membaca
128. Receive: Menerima
129. Recognize: Mengakui
130. Recommend: Merekomendasikan
131. Recover: Memulihkan
132. Reflect: Mencerminkan
133. Save: Menyimpan
134. Say: Mengatakan
135. Scratch: Menggaruk
136. Search: Mencari
137. See: Melihat
138. Take: Mengambil
139. Talk: Berbicara
140. Taste: Mengecap rasa
141. Visit: Mengunjungi
142. Wait: Menunggu
143. Walk: Berjalan
144. Want: Ingin
145. Wash: Mencuci
146. Waste: Menyia-nyiakan
147. Write: Menulis
148. Yawn: Menguap
149. Zip: Meringkas
150. Zoom: Memperbesar
151, Mop: mengepel
152. Lend: meminjamkan
153. Steam: menanak
154. Burn: membakar
155. Bargain: menawar
156. Compose: mengarang
157. Combine: menggabungkan
158. Chew: mengunyah
159. Defend: membela
160. Enrich: memperkaya

Demikian daftar kata kerja dalam Bahasa Inggris yang sering digunakan lengkap dengan artinya. Semoga bermanfaat.

Video Pilihan

Apa saja 10 kata kerja bahasa Inggris?

10 Kata Kerja Bahasa Inggris yang Paling Sering Digunakan.
Accept, Accepted, Accepted, Accepting: Menerima..
Add, Added, Added, Adding: Menambahkan..
Believe, Believed, Believed, Believing: Percaya..
Bring, Brought, Brought, Bringing: Meminjam..
Care, Cared, Cared, Caring: Peduli..
Come ,Came, Came, Coming: Datang..

Apa saja kata kerja dalam bahasa Inggris dan artinya?

Beberapa contoh kata kerja (verb) dalam bahasa Inggris, yaitu:.
Play = bermain..
Eat = makan..
Drink = minum..
Sleep = tidur..
Go = pergi..
Fly = terbang..
Walk = berjalan..
Run = berlari..

Apakah bahasa Inggrisnya kata kerja Sebutkan 5 contohnya berikut artinya?

Disukai komunitas kami.
Tidur = sleep..
Makan = eat..
Minum = drink..
Menulis = write..
Membaca = read..
Menonton = watch..
Menggambar = draw..
Menggosok = brush..

Sebutkan kata kerja apa saja dalam bahasa Inggris?

Contoh kata kerja yang umumnya sering kamu temui antara lain:.
Eat (verb 1) menjadi ate (verb 2) dan eaten (verb 3)..
Run (verb 1) menjadi ran (verb 2) dan run (verb 3)..
Buy (verb 1) menjadi bought (Verb 2) dan bought (verb 3)..
Bring (verb 1) menjadi brought (verb 2) dan brought (verb 3)..