100 teratas dibuat untuk film horor tv 2022

100 teratas dibuat untuk film horor tv 2022
Sinister, film horor terbaik berdasarkan riset ilmiah. Foto: (dok.The Wrap)

Jakarta -

Film horor dibuat untuk menimbulkan rasa tegang dan bisa membuat jantung penontonnya berdebar-debar. Tapi tidak semua film horor berhasil menciptakan ketegangan bahkan cenderung membosankan.

Di sisi lain ada film horor yang digarap dengan baik dengan hasil eksekusi memuaskan. Lantas apa saja film horor terbaik yang pernah dibuat?

BroadbandChoices merilis daftar film horor terbaik yang ditentukan dengan cara unik yakni lewat riset ilmiah. Situs penyedia layanan provider internet ini menyeleksi 50 film horor terbaik sepanjang masa dan menayangkannya ke 50 orang dengan usia dan latar belakang budaya berbeda.

Selama menonton film horor, peneliti mengamati ritme jantung setiap responden untuk mengetahui film mana yang paling membuat mereka takut dan tegang. Dari 50 film, didapatlah 35 judul dengan ritme jantung paling tinggi.

Ini dia 10 yang teratas, film horor terbaik paling bikin takut dan deg-degan berdasarkan penelitian.

1. Sinister

100 teratas dibuat untuk film horor tv 2022
Sinister. Foto: Sinister

'Sinister' berada di peringkat pertama dengan 86 BPM (beats per minute). BPM merupakan satuan untuk mengukur jumlah detak jantung per menit.

Pada kondisi normal atau istirahat, ritme jantung manusia umumnya hanya 65 BPM. Berarti saat menonton film 'Sinister' detak jantungnya meningkat hingga 32 persen dari kondisi normal.

Film yang rilis pada 2012 ini juga salah satu yang memiliki adegan jump scare terbaik. Ritme jantung responden meningkat hingga dua kali lipat, mencapai 131 BPM, saat menonton adegan jump scare.

2. Insidious

100 teratas dibuat untuk film horor tv 2022
Insidious. Foto: imdb

Film horor 'Insidious' menempati urutan kedua dengan rata-rata detak jantung responden saat menonton film ini mencapai 86 BPM. Lonjakan detak jantung saat adegan jump scare juga tinggi yakni 133 BPM.

3. The Conjuring

100 teratas dibuat untuk film horor tv 2022
Screenshoot film 'The Conjuring'. Foto: Dok. Warner Bros

Urutan ketiga ada 'The Conjuring' yang meningkatkan detak jantung penonton hingga 85 BPM selama film berlangsung. Sementara lonjakan ritme jantung tertinggi berada di angka 129 BPM.

4. Hereditary

100 teratas dibuat untuk film horor tv 2022
Hereditary. Foto: imdb.

Salah satu film horor dengan plot cerita terbaik, 'Hereditary', berada di peringkat keempat dengan rata-rata 83 BPM. Puncak detak jantung tertinggi saat adegan jump scare mencapai 109 BPM.

5. Paranormal Activity

100 teratas dibuat untuk film horor tv 2022
Paranormal Activity. Foto: Paranormal Activity (imdb)

Film berkonsep mockumentary ini berada di urutan lima dengan skor 82 BPM di daftar 10 film horor terbaik. Adegan jump scare sanggup membuat ritme jantung para penonton melonjak hingga 127 BPM.

6. It Follows

100 teratas dibuat untuk film horor tv 2022
Film horor It Follows. Foto: istimewa

Ini juga salah satu psychological horror dengan plot lambat tapi sanggup membuat para penonton merinding. Berada di urutan enam dengan rata-rata detak jantung 81 BPM selama menontonnya. Adegan jump scare membuat lonjakan hingga 93 BPM.

7. The Conjuring 2

100 teratas dibuat untuk film horor tv 2022
Screenshoot film 'The Conjuring 2'. Foto: Dok. Warner Bros

Film horor sekuel ini meningkatkan detak jantung hingga 80 BPM dan ritme tertingginya di angka 120 BPM.

8. The Babadook

100 teratas dibuat untuk film horor tv 2022
Film horor The Babadook. Foto: istimewa

Psychological horror ketiga dalam daftar ini. Film yang menceritakan sosok makhluk misterius 'The Babadook' ini mendapatkan skor 80 BPM dengan ritme tertinggi 116 BPM.

9. The Descent

100 teratas dibuat untuk film horor tv 2022
Film horor The Descent. Foto: istimewa

Horor klasik tentang manusia yang diserang makhluk supranatural ini rilis pada 2005. Berada dalam daftar dengan skor 79 BPM dan puncak tertinggi detak jantung mencapai 122 BPM.

10. The Visit

100 teratas dibuat untuk film horor tv 2022
Film horor The Visit. Foto: istimewa

Film misteri berbumbu thriller ini dirilis pada 2015. Rata-rata detak jantung penonton film ini 79 BPM dan tertinggi di 100 BPM saat adegan jump scare.

Itulah daftar film horor terbaik yang keseramannya sudah terbukti dari riset ilmiah. Berani nonton?

(hst/hst)

Siapakah film horor No 1 di dunia?

1. The Exorcist (1973)The Exorcist (1973)

Apa yang dinilai no 1 film paling menakutkan?

Film horor paling menakutkan sepanjang masa..
Jahat. Sains telah memahkotai pemenang. ....
Berbahaya. Yang pertama dalam seri film berbahaya datang sebagai film paling menakutkan kedua yang pernah ada dan itu cukup tidak mengejutkan. ....
Sulap. ....
Turun temurun. ....
Aktivitas paranormal. ....
Itu mengikuti. ....
The Conjuring 2. ....
Babadook ..

Apa film horor peringkat IMDB tertinggi?

Film fitur, peringkat jumlah setidaknya 25.000, horor (diurutkan oleh peringkat IMDB turun)..
Alien (1979) r |117 mnt |Horor, sci-fi.....
Psycho (1960) r |109 mnt |Horor, misteri, thriller.....
The Shining (1980) ....
Tumbbad (2018) ....
The Thing (1982) ....
The Exorcist (1973) ....
Diabolique (1955) ....
The Blue Elephant (2014).

Apa film paling menakutkan secara statistik yang pernah ada?

Sekarang, sebuah studi baru menguji denyut jantung pemirsa untuk menemukan film paling menakutkan yang pernah dibuat.Film 2012 "Sinister," yang dibintangi Ethan Hawke, selesai lebih dulu, dengan hati orang berdetak 86 kali per menit, dan lonjakan 131 ketukan per menit setelah salah satu ketakutan film.